Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Meski sering mengudara tidak membuatnya melupakan kehidupan di darat. Pasalnya sang pilot salah satu maskapai penerbangan nasional ini juga suka terhadap motor modifikasi.
Berita| 31 August 2015
Menyasar pasar light motor sport PT Astra Honda Motor (AHM) resmi menghadirkan New Honda Sonic 150R (5/7). Dengan hadirnya produk barunya ini, sepertinya bakal jadi pesaing Satria F150.
Berita| 31 August 2015
Dengan pengalaman yang mendalam menjadikan PT NGK Busi Indonesia menguasai pasar industri busi nasional maupun international. Tidak heran jika tim-tim balap lokal maupun kelas dunia menggunakannya.
Sport| 30 August 2015
Zarco akhirnya bisa ulangi kesuksesan juara Moto2 di sirkuit Silverstone. Disusul oleh Rins dan Rabat
Tips & Modifikasi| 28 August 2015
Tiiga big bike Triumph sudah ada di arena test ride GIIAS 2015. Untuk esok tim BLM bergandengan dengan Kawasaki dan Seven Events akan menghadirkan Kawasaki Z800.
Berita| 28 August 2015
Triumph Tiger 800 family, memang ditahbiskan untuk melahap medan jalan yang jelek. Kami berkesempatan menjajalnya di acara Big Bike Test Ride di GIIAS 2015, ICE BSD.
Berita| 28 August 2015
Selaku pemasok part berlabel V-Rossi, PT Batavia Cylindo Industri juga memperkenalkan produk baru yakni Duro Tires pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015.
Berita| 26 August 2015
Dalam pameran kali ini, MR. Jackie membawa tiga varian sepeda listrik, sepeda lipat Rp 4,4 juta per unit, lalu tipe Voren yang berharga Rp 5,9 juta sampai Vettle EN-905 Rp 7,4 juta.
Berita| 26 August 2015
Stok tidak banyak karena ban diimpor langsung dari Brazil dan khusus dipasarkan di acara GIIAS 2015. Buruan sebelum kehabisan!
Berita| 24 August 2015
Garmin tak hanya menyediakan produk GPS untuk mobil, di event GIIAS 2015 juga hadirkan GPS untuk sepeda motor.
Berita| 24 August 2015
Indonesia merupakan pasar ketiga terbesar yang diincar Royal Enfield untuk menyerap jajaran produksinya. Tak heran, kedatangannya ke tanah air pun berbarengan dengan gelaran auto show.
Berita| 22 August 2015
Yuk, lengkapi apparel berkendara motor Anda, di GIIAS 2015. Jaket Dainese, Taichi, Helm Nolan dan Zeus, juga Givi sampai Roofbox Hapro Hadir di Booth Motoritz
Tips & Modifikasi| 21 August 2015
Di tangan dingin sang punggawa, Yamaha R25 ini disulap menjadi tunggangan yang tidak hanya sekedar sedap dipandang tapi juga enak diajak melahap tikungan sirkuit.
Berita| 21 August 2015
Varian terbaru MBtech Riders hadir untuk kendaraan roda dua Anda.
Berita| 20 August 2015
Tercatat enam APM motor ikut serta dalam gelaran GIIAS 2015 ini, yaitu Honda, Yamaha, Kawasaki, Triumph, Royal Enfield dan BMW Motorrad.
59 menit yang lalu
3 jam yang lalu
4 jam yang lalu
21 jam yang lalu
22 jam yang lalu




















