Berita| 10 March 2020
Bimota Tesi H2 merupakan motor nyeleneh yang diperkenalkan pada ajang EICMA 2019 lalu di Milan. Motor ini terbilang nyeleneh karena menggunakan sebuah connecting hub seperti swingarm di bagian depan.
Berita| 10 March 2020
Royal Enfield mengadakan Touring of Indonesia yang melintasi pulau Jawa dan Bali pada 3-8 Maret 2020 kemarin. Ajang ini bertujuan untuk memberikan pengalaman berkendara sesungguhnya kepada konsumen.
Tips & Modifikasi| 9 March 2020
Yamaha All New NMax merupakan skutik bongsor generasi terbaru yang diluncurkan pada akhir tahun 2019 lalu. Meski terdapat beberapa pembaruan, ternyata motor ini memiliki persamaan dengan motor lain.
Sport| 9 March 2020
Gangguan pada MotoGP akibat virus corona membuat seri pertama di Qatar dibatalkan. Selain itu seri kedua di Thailand juga mengalami penundaan hingga Oktober.
Sport| 9 March 2020
Hasil cukup baik diraih oleh pembalap Moto2 asal Indonesia, Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang di seri balap Qatar.
Sport| 9 March 2020
Kiprah tim yang cukup mencolok eksistensinya yakni Federal Oil Gresini Moto2 menarik untuk dikulik.
Berita| 9 March 2020
Kabar adanya recall atau penarikan kembali unit Yamaha R3 mencuat di Amerika Serikat (AS).
Tips & Modifikasi| 9 March 2020
Yamaha All New NMax merupakan skutik bongsor yang diluncurkan pada akhir tahun lalu. Lantas berapa harga sparepart dan servis All New NMax?
Berita| 9 March 2020
Yamaha secara resmi merilis MT-10 model 2020 dengan bodi yang lebih ramping dan modern. Motor ini secara resmi diluncurkan di Jepang.
Sport| 8 March 2020
Pencegahan penyebaran virus Corona terus dilakukan di beberapa negara, salah satunya Italia.
Berita| 7 March 2020
Perusahaan China, CFMoto resmi mengenalkan motor sport terbarunya, 300SR.
Sport| 7 March 2020
Kembalinya Jorge Lorenzo sebagai pembalap tes tim Monster Yamaha dianggap membawa berkah bagi Valentino Rossi.
Berita| 7 March 2020
Honda Forza 300 Limited Edition khusus 2020 diperkenalkan pada pasar Inggris. Sayangnya, model ini merupakan edisi terbatas dan hanya dipasarkan di negara kerajaan tersebut.
Berita| 6 March 2020
CB400SF merupakan motor legendaris 400 cc empat silinder yang dipasarkan oleh Honda. Motor ini menempati moge bergaya retro yang dipertahankan sejak kelahirannya di tahun 1992.
Sport| 6 March 2020
Kejadian unik terjadi dalam sesi tes pramusim hari terakhir di Qatar. Marc Marquez meminjam motor milik Takaaki Nakagami. Bagaimana reaksi tim LCR Honda?
10 jam yang lalu
14 jam yang lalu
16 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















