Komunitas| 2 December 2019
Honda Bikers Day memang kerap menjadi ajang berkumpulnya para pecinta motor Honda di seluruh Indonesia. Sebutan tersebut benar adanya, terdapat komunitas Honda dari Aceh datang ke HBD 2019.
Berita| 1 December 2019
Menjelang acara puncak gelaran Honda Bikers Day, PT Astra Honda Motor (AHM) menyiksa ADV150 untuk digunakan touring sepanjang 171 KM. Touring ini dilakukan dari Safety Riding Center Astra Motor Jogja
Berita| 30 November 2019
Kawasaki Indonesia memiliki banyak produk motor yang dipasarkan di Indonesia. Dari semua segmen motor Kawasaki di Indonesia, kira-kira mana yang paling laku?
Sport| 29 November 2019
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez usai menjalani operasi pada bahu kanannya di Barcelona, Spanyol.
Berita| 29 November 2019
Jika ADV150 menganut ukuran diameter ban yang "belang", depan 14 inci sedangkan belakang 13 inci maka tidak pada Lifan LF-150T.
Berita| 28 November 2019
Berdasarkan hasil seleksi AHM, terpilih 20 calon juragan bengkel yang masih muda-muda dari 16 provinsi yang tersebar dari pulau Sumatera, Jawa, Bali, Kalimantan dan Sulawesi.
Berita| 27 November 2019
Sepeda listrik alias Selis dibawah PT Juara Bike rencananya akan mengembangkan baterai swap untuk motor listrik. Lantas bagaimana stasiun untuk pergantian baterai motor listrik?
Berita| 27 November 2019
Tjoa King Hoa selaku pemilik PT Juara Bike yang memproduksi motor Selis mengatakan, kunci dari motor listrik ada pada baterai swap
Tips & Modifikasi| 27 November 2019
Nah, bagaimana cara mengatur ulang indikator penggantian oli pada Yamaha MT-25?
Sport| 26 November 2019
Sesi tes pramusim kembali digelar di Sirkuit Jerez, Spanyol jelang musim MotoGP 2020.
Berita| 25 November 2019
Kawasaki memperkenalkan motor listriknya di ajang otomotif dunia EICMA 2019 lalu. Seperti yang telah kami beritakan sebelumya, motor listrik Kawasaki ini menggunakan basis dari Ninja 650. Seperti apa?
Tips & Modifikasi| 25 November 2019
Pembangunan Sirkuit Mandalika terus dikebut agar mencapai target menjadi sirkuit pra musim MotoGP 2021. Lantas bagaimana penggunaan Sirkuit Mandalika ketika tidak ada perhelatan MotoGP?
Tips & Modifikasi| 25 November 2019
Jorge Lorenzo sebagai mantan pembalap MotoGP yang baru saja menjalani masa pensiunnya, telah menjalani masa liburannya di Pulau Bali. Kunjungan Lorenzo ke Bali pun terlihat dari postingan Instagramnya
Berita| 25 November 2019
Legenda balap MotoGP yaitu Michael Doohan hadir dalam kesempatan Pre-Launching Mandalika Gran Prix Association (MGPA). Pada acara tersebut, dirinya mengakui sangat senang MotoGP akan ada di Indonesia
Berita| 24 November 2019
Tak hanya dominasi motor Yamaha R15 dan R25, turut hadir juga R6 dan R1.
9 jam yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu




















