Tips & Modifikasi| 27 January 2016
Belakangan ini ia menjadi macan ompong berjiwa lemah, teronggok seperti besi tua. Berkat Joddy Ario rajin bangun pagi, jiwa Dragstar kembali bangkit.
Berita| 27 January 2016
Sebagai pembuka tahun 2016 ini, pecinta dunia roda dua Tanah Air dimanjakan dengan hadirnya dua produk baru bergenre naked bike. Yakni TVS Apache RTR 200 dan Yamaha Xabre.
Berita| 27 January 2016
Meluncur di segmen naked bike 150 cc membuat Yamaha Xabre punya banyak pesaing. Salah satunya dari jagoan Honda di kelas ini, yakni CB150R.
Berita| 26 January 2016
Bermesin 150 cc seperti V-Ixion, tapi Xabre lebih kekar dan disenjatai transmisi 6-speed. Ini beda spesifikasi lengkapnya.
Berita| 26 January 2016
Valentino Rossi resmi membuka selubung naked bike anyar, Yamaha Xabre hari ini (26/1) di Bali. Motor bergenre naked bike ini digadang-gadang menjadi varian flagship dari semua naked bike 150 cc Yamaha
Berita| 26 January 2016
Sebelumnya, keluarga skuter Yamaha Mio diturunkan dengan dua versi, yakni Mio J dan Mio GT. Namun pasca kelahiran Mio M3 akhir 2014 lalu, keluarga Mio hanya diwakili satu varian.
Berita| 25 January 2016
Putaran bawah sampai menengah terasa cepat, begitupun pada putaran tengah ke atas. Karakter tenaga seperti ini yang dibutuhkan untuk perkotaan.
Berita| 25 January 2016
Tak puas hanya melepas sosok ayam jago, Honda Sonic 150R yang diplot sebagai pesaing utama Suzuki Satria F150, kali ini bocoran mengenai motor baru Honda bergenre 'bebek super' muncul di media sosial.
Berita| 22 January 2016
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) membocorkan sosok utuh Satria F150 injeksi secara detail, meskipun sampai saat ini tanggal resmi kehadirannya belum jelas.
Komunitas| 22 January 2016
Di tengah kesibukan, V-Ixion Japstyle Indonesia masih tetap menyempatkan diri untuk berkumpul dan bersilaturahmi
Berita| 20 January 2016
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menantang All New Honda BeAT eSP POP dengan Suzuki New Address
Berita| 20 January 2016
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) melengkapi jajaran skuter matiknya di tanah air dengan menghadirkan Aerox 125 LC. Otorider.com mendapat kesempatan mencicipi skutik 125 cc tersebut.
Berita| 18 January 2016
Yamaha sudah mengirim undangan launcing produk terbarunya pada 18 Januari 2016. Apakah ini akan menjadi tanfda debut Yamaha Aerox 125 LC? Sebab unitnya juga sudah bisa dipesan dibeberapa diler resmi.
Berita| 16 January 2016
Yamaha New Fino 125 Blue Core yang baru saja meluncur mendapat mesin baru 125 cc. Bagaimana perbadingannya dengan New Honda Vario 125 eSP, skutik yang juga mengisi kelas 125 cc?
Tips & Modifikasi| 14 January 2016
Motor yang sudah dimodifikasi tentu tak sama lagi kemampuannya saat dibawa hujan-hujanan seperti motor standar. Pilihlah aksesori dengan bijak agar tetap safety selama musim hujan.
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu



















