Berita| 13 January 2016
Ternyata pengelompokan Surat Izin Mengemudi (SIM) C menjadi tiga kategori punya tujuan. Tidak sekedar membedakan SIM dari kapasitas silinder motor, melainkan lebih pada unsur keselamatan pengendara.
Tips & Modifikasi| 13 January 2016
Saking ekstremnya, sulit menebak motor ini adalah Honda Tiger Revo. Ini adalah 'ulah' rumah modifikasi Lunatic yang diapresiasi sebagai juara nasional kontes Honda beberapa waktu silam.
Berita| 12 January 2016
Sepintas, nyaris tak ada yang berbeda dari penampilan fisik skuter anyarYamaha yang dirilis akhir pekan lalu, yakni Fino 125 Blue Core dengan pendahulunya yang bermesin 115 cc.
Berita| 12 January 2016
Yamaha Fino hadir dengan kapasitas mesin yang lebih besar, namun Scoopy tetap unggul di segi bobot dan efisiensi bahan bakar
Berita| 12 January 2016
Inovasi BMW Motorrad ditanamkan pada helm dengan Head up display (HUD) yang dapat menampilkan berbagai macam informasi. Simak videonya berikut ini.
Tips & Modifikasi| 11 January 2016
Cairan yang praktis penggunaannya ini ternyata tak begitu ampuh membersihkan throttle body di motor matik injeksi.
Sport| 11 January 2016
Bagi konstruktor pemuncak klasemen yaitu Honda, persiapan teknis untuk menghadapi pekan kedua Dakar 2016 jadi fokus utama selama libur sehari.
Berita| 10 January 2016
Honda juga tidak ketinggalan menyajikan teknologi terbaru, diberinama Live Computer Intructor atau sistem komputer yang dapat mengontrol langsung secara realtime saat riding.
Berita| 8 January 2016
Desas-desus kehadiran Ninja 250 yang lebih kencang semakin terhembus. Dan motor ini pun tak lagi bernama Ninja 250 R, melainkan Ninja 250 RR. Penambahan huruf R ini bukan tanpa alasan.
Sport| 8 January 2016
MotoGP 2016 mengalami sedikit penyesuaian pada regulasinya. Khususnya pada peraturan konsesi teknis yang tersedia untuk beberapa manufaktur MotoGP. Kini hasil revisi tersebut sudah beredar.
Berita| 7 January 2016
Skuter bertransmisi matik, Kawasaki Curve memang tidak dijual di Indonesia, karena pasar yang disasar adalah Filipina. Namun yang tak disangka, ternyata pelek 14 incinya buatan Indonesia
Berita| 7 January 2016
PT Kawasaki Motor Indonesia memperkenalkan edisi terbaru dari Kawasaki Ninja 250 2016. Berapa harganya?
Sport| 6 January 2016
Peugeot Scooters yang sudah positif bakal ikut meramaikan balap Moto3 2016 sudah mulai merilis video motor balapnya.
Berita| 6 January 2016
Mendengar nama Revo 110, yang terpikir bagi pencinta motor di Indonesia tentu varian bebek keluaran Honda. Tapi Revo yang dibahas kali ini bukan motor keluaran Honda lho.
Berita| 6 January 2016
Hasil kolaborasi produsen motor India, TVS dengan BMW Motorrad telah menghasilkan naked bike G 310R. Tak berhenti sampai di situ, kabarnya keduanya berlanjut dalam proyek kerjasama baru.
7 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















