Berita| 23 July 2015
Yamaha XSR700 merupakan jagoan terbaru yang baru saja diperkenalkan oleh Yamaha Eropa. Ternyata inspirasinya berasal dari project Faster Sons karya Shinya Kimura. Apa itu Faster Sons?
Tips & Modifikasi| 16 July 2015
Ciri khas paduan rona merah dan putih khas McLaren MP4/4 1988 besutan sang legenda dilabur lengkap dengan angka 12 yang jadi nomer startnya.
Tips & Modifikasi| 15 July 2015
Siapa bilang suami istri tidak kompak soal modifikasi motor? Tengok juragan bengkel modifikasi Witjax Modizigner, Agus Wicaksono dan istrinya kompak jadikan Suzuki GSXR 600 tampil ciamik.
Sport| 11 July 2015
Andrea Iannone dan Andrea Dovisioso tak terlalu puas atas catatan waktu mereka saat sesi latihan Jumat kemarin.
Sport| 6 July 2015
Setelah melakoni seri ke-2 ajang FIM Asia Road Race Championship di Indonesia. H.A.Yudhistira bersiap untuk debutnya dalam ajang 38th Suzuka 8-Hours Endurance Road Race di Suzuka , Jepang.
Berita| 4 July 2015
Rumah modifikasi asal Perancis Viba Motor sepertinya punya konsep tersendiri soal scrambler. Mengambil basis MV Augusta Brutale 800, dibangunlan Viba Lara 800 ini.
Berita| 26 June 2015
Sepertinya PT Kawasaki Motor Indonesia masih coba pertahankan Kawasaki Ninja 150 RR 2-Tak yang melegenda. Syarat utamanya adalah lulus uji emisi Euro 3.
Berita| 25 June 2015
Kawasaki tak ingin hanya menjual motor premium, namun juga membawa gaya hidup bermotor. Salah satunya dengan menggelar touring tiga negara yang nantinya bisa diwujudkan kembali untuk para tifosinya.
Berita| 24 June 2015
Bermain di kelas motor premium, PT. Kawasaki Motor Indonesia tak ingin hanya menjual motor saja, tapi juga membawa gaya hidup dan safety seperti tercermin pada touring tiga negara ini.
Sport| 21 June 2015
Tom Sykes tampak sumringah setelah berhasil menempati grid terdepan untuk balap besok. Usaha maksimalnya saat kualifikasi sesi kedua benar-benar membuatnya semangat untuk balapan di Misano
Sport| 18 June 2015
Pada musim 2015 hanya ada satu seri WSBK yang di hajat di Negara Italia.Tak seperti tahun 2014 dimana ada dua seri yang di gelar di sirkuit Monza dan Misano. Kini seri Monza dihapus dari kalender WSBK
Berita| 5 June 2015
Pabrikan motor Amerika Victory Motorcycles rupanya lagi gandung balapan. Untuk itu, bekerja sama dengan Roland Sands Design, dibuatlah motor Victory Project 156
Berita| 4 June 2015
Pasti banyak yang bertanya akan nasib motor 2-tak Kawasaki (Ninja 150 S, Ninja 150R, dan Ninja 150RR). Karena nasib sang legenda berada diujung tanduk. Mengapa demikian?
Sport| 22 May 2015
Jelang seri ke-6 gelaran World Superbike Champhionship (WSBK) yang akan berlangsung di sirkuit Donington Park, Inggris. Pembalap Kawasaki Racing Team, Jonathan Rea optimis mampu menang di tanah kelahi
8 jam yang lalu
13 jam yang lalu
15 jam yang lalu
20 jam yang lalu
1 hari yang lalu



















