Berita | 25 February 2020
Perbincangan terkait penyelenggaraan MotoGP Thailand menemukan titik terang. Pernyataan ini keluar setelah FIM, IRTA, dan Dorna Sports melakukan konsultasi dengan Departemen Kesehatan Thailand.
Berita | 24 February 2020
Kawasaki merupakan pabrikan asal Jepang yang memiliki sejarah cukup panjang di Indonesia. Bahkan pabrikan hijau ini menjadi pelopor di sejumlah model sepeda motor.
Berita | 8 February 2020
Suzuki Katana menghiasi sejumlah pameran yang diikuti oleh PT Suzuki Indomobil Sales. Mulai dari Jakarta Fair Kemayoran hingga ke pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019.
Berita | 5 February 2020
Sepeda motor Suzuki telah mengisi pasar roda dua di Indonesia selama puluhan tahun. Kehadirannya di Indonesia tentunya pernah menghadirkan sejumlah produk-produk legendaris.
Berita | 4 February 2020
Produsen motor asal Jepang, Yamaha, akhirnya secara resmi mengumumkan harga skutik bongsor andalan mereka, All New NMax varian Connected/ABS.
Sport | 4 February 2020
Dua pembalap MotoGP dari Yamaha, Mavrick Vinales dan Valentino Rossi kembali menyambangi Indonesia. Keduanya hadir dalam acara Meet & Greet dengan Yamaha MotoGP Rider, di Tangerang, Selasa (4/2).
Berita | 4 February 2020
espa menjadi motor yang banyak menarik minat anak-anak muda di Indonesia. Namun, banyaknya minat akan skuter matic dari Vespa tak membuat PT Piaggio Indonesia untuk membangun pabrik di Tanah air.
Tips & Modifikasi | 4 February 2020
Vespa matic kini banyak digemari anak muda karena memiliki tampilan klasik dan fitur yang modern. PT Piaggio Indonesia pun mengatakan Sprint dan Primavera menjadi model terlaris. Berapa cicilannya?
Berita | 3 February 2020
Vespa GTS Super Tech 300 merupakan skuter terbesar yang dipasarkan oleh PT Piaggio Indonesia. Meskipun pangsa pasarnya sangat kecil, tetapi Piaggio mengungkapkan penjualannya sesuai dengan ekspetasi.
Berita | 2 February 2020
Piaggio secara global memiliki satu buah produk skuter listrik yang bernama Vespa Elettrica. Skuter ini pertama kalinya menunjukkan diri pada ajang EICMA 2018.
Berita | 2 February 2020
Vespa memiliki sejumlah line-up produk skuter yang cukup lengkap di Indonesia. Bahkan pada tahun 2019, Vespa cukup banyak meluncurkan produk-produk unggulannya.
Berita | 2 February 2020
Vespa memiliki rentang produk di segmen motor skuter yang cukup lengkap. PT Piaggio Indonesia selaku agen pemegang mereknya memiliki produk paling kecil di 125 cc hingga di 300 cc.
Berita | 31 January 2020
Mengawali tahun 2020 ini, PT Piaggio Indonesia membuka jaringan dealer baru di DKI Jakarta. Layanan purnajual baru ini mengusung konsep 3S, yakni Sales, Service, Sparepart.
Berita | 29 January 2020
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meminta warna dasar khusus pada plat nomor motor listrik. Ini diupayakan karena motor listrik akan diberikan hak khusus dalam beberapa hal.
Berita | 24 January 2020
Address FI merupakan salah satu skuter matic yang dipasarkan oleh Suzuki di Indonesia. PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) selaku pemegang mereknya melakukan recall atas sejumlah kerusakan komponen.
22 jam yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu