Motor Listrik | 4 February 2021
TVS Indonesia diam-diam sudah memiliki produk motor listriknya yang bernama iQube. TVS iQube sendiri sudah cukup lama mengaspal di negara asalnya yakni India.
Berita | 3 February 2021
MForce Bike Holdings merilis produk skutik barunya yang diberi nama Moto ES125 di Malaysia. Motor ini hadir dalam dua pilihan varian, yakni Standard dan Special Edition (SE).
Berita | 3 February 2021
Terdapat empat merek motor Jepang yang cukup ternama di pasar Indonesia. Satu di antaranya adalah Suzuki yang cukup lama hadir di tanah air.
Berita | 1 February 2021
Dealer Yamaha, Pelita Motorindo Group ikut meriahkan Imlek 2021 dengan memberikan program penjualan spesial bernama Program Angpao. Nah, bagaimana cara ikutannya?
Tips & Modifikasi | 31 January 2021
Honda CRF150L merupakan motor dual purpose yang banyak digunakan untuk berpetualang di alam bebas. Namun, tidak jarang yang memodifikasi motor ini agar cocok digunakan di jalanan beraspal.
Berita | 31 January 2021
KLR 650 kembali dihadirkan oleh Kawasaki pada awal 2021 ini. Nah, bagaimana tampilan lengkap generasi terbaru dari motor yang hadir pada 1987 silam ini? Apa saja ubahannya?
Berita | 28 January 2021
Kawasaki resmi menghadirkan kembali motor dual-purpose-nya, yakni KLR 650. Motor ini sendiri hadir pada 1987 silam dan kini telah mendapatkan sejumlah pembaruan untuk model 2021.
Berita | 23 January 2021
Yamaha resmi meluncurkan SR400 Final Edition dengan jumlah terbatas, yakni 1.000 unit secara global. Lantas, apa saja yang ditawarkan Yamaha pada motor ini?
Tips & Modifikasi | 23 January 2021
Seperti telah diketahui, All New CBR150R mendapatkan perubahan yang cukup signifikan. Ubahan yang cukup merubah performanya adalah kaki-kaki alias suspensi depan yang telah menggunakan upside down.
Berita | 21 January 2021
Motor keluaran terbaru dengan ragam fitur modern dihadirkan oleh sejumlah pabrikan roda dua. Namun, tak hanya menghadirkan motor dengan fitur kekinian, Honda juga masih memasarkan CG125 Fi.
Berita | 20 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu resmi merilis All New CBR150R model 2021 dengan kode K45R. Generasi terbaru motor sport fairing 150 cc ini hadir menggantikan model sebelumnya, K45N.
Berita | 19 January 2021
Merek motor Bajaj sempat meramaikan pasar roda dua Indonesia beberapa waktu lalu, salah satu produknya adalah Pulsar 220F.
Berita | 14 January 2021
All New Honda CBR150R secara resmi mengaspal di Indonesia dengan harga mulai Rp 35,9 jutaan. Dengan harga tersebut, konsumen mendapatkan sejumlah pembaruan di antaranya adalah suspensi upside down.
Berita | 14 January 2021
All New CBR150R baru saja diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Berikut OtoRider sajikan harga terbaru Honda CBR150R 2021, Yamaha YZF-R15, dan Suzuki GSX-R150.
Berita | 13 January 2021
Generasi terbaru All New CBR150R telah diluncurkan oleh Honda di Indonesia pada Selasa (12/1). Bagaimana perbandingan spesifikasi mesin antara All New CBR150R dengan Yamaha YZF-R15?
8 jam yang lalu
9 jam yang lalu
11 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu