Sport| 15 August 2015
Bursa rider MotoGP 2016 kian hangat. Kali ini giliran Francesco Guidotti, manajer Pramac Ducati mengakui telah memberikan tawaran kontrak tiga tahun kepada pimpinan klasemen Moto3, Danny Kent.
Sport| 15 August 2015
Dengan bertenggernya Folger di puncak tabel catatan waktu, artinya rider AGR Team ini bisa menggeser Esteve Rabat yang sebelumnya mendapati urutan pertama.
Sport| 15 August 2015
Pada FP3 Moto3 Brno 2015 kali ini posisi pertama masih dipertahankan oleh Danny Kent, setelah berhasil mendapati posisi kedua saat FP1
Sport| 15 August 2015
Rossi tergelincir pertama untuk pertama kalinya pada musin 2015 ini. Insiden ini terjadi menit ke-10 sesi Latihan 2 kemarin.
Sport| 15 August 2015
Kejadiannya cukup parah karena Pedrosa terpelanting (high side) dan jatuh kembali ke aspal kaki lebih dulu. Sialnya, pada kaki itu ada bekas operasi akibat patah tulang di Australia pada 2003 silam.
Sport| 14 August 2015
Duo Leopard Racing Team unggul di latihan pertama
Berita| 14 August 2015
Targetnya adalah tampil sebagai juara.
Sport| 14 August 2015
Masih memimpin tabel klasemen sementara MotoGP 2015, Valentino Rossi berharap bisa lebih kompetitif pada seri kesebelas di Automotodrom Brno, Ceko.
Sport| 12 August 2015
Andrea Dovizioso terpaksa harus melebar pada tikungan ke 2 lap pertama karena menghindari salah satu rider yang tidak melakukan pengereman yang baik.
Berita| 12 August 2015
Balapan di sirkuit gokart dengan motor imut alias minimoto? Pasti sensasinya berbeda dibandingkan di sirkuit khusus motor. Lucu dan seru!
Sport| 12 August 2015
Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) Muhammad Fadli Imammuddin masih terus berjuang untuk memulihkan diri. Tiga tim dokter dikerahkan untuk memantau perkembangan rider 23 tahun ini.
Sport| 11 August 2015
Cantiknya gadis Amerika meriahkan MotoGP Indianapolis. Check it out!
Sport| 11 August 2015
Rider Suzuki Ecstar, Maverick Vinales, kecewa karena tidak bisa finish 10 besar pada MotoGP seri Indianapolis, Amerika Serikat.
Sport| 11 August 2015
Kabar duka kembali datang dari dunia balap motor. Andy Lawson yang baru pertama kali cicipi trek jalan raya di Ulster GP tewas setelah alami kecelakaan.
Sport| 11 August 2015
Salah satu rider MotoGP yang mempunyai karakter agresif ini masih belum bisa memetik hasil terbaik di Indianapolis karena masalah pengereman.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu




















