Berita| 5 October 2020
Pabrikan motor asal Jerman, BMW Motorrad melengkapi lini produk edisi 40 tahun BMW GS. Terbaru, varian khusus yang dihadirkan adalah BMW G 310 GS, R 1250 GS, dan R 1250 GS Adventure.
Berita| 4 October 2020
New Honda Wave Alpha 110 cc 2020 atau yang dikenal di Indonesia sebagai Honda Supra Fit kembali hadir di Vietnam.
Berita| 4 October 2020
Berikut detail spesifikasi lengkap Vespa Sprint 150 dan GTS 300 HPE Racing Sixties Edisi Terbatas.
Berita| 3 October 2020
PT Piaggio Indonesia baru saja merilis Vespa Sprint 150 dan GTS 300 HPE Racing Sixties. Merek asal Italia ini pun menghadirkan helm full-face dengan tampilan sporty yang juga limited edition.
Sport| 2 October 2020
Pembalap tim Suzuki Ecstar, Joan Mir tengah menjadi perbincangan hangat di MotoGP musim 2020 ini. Hal tersebut terjadi berkat penampilan gemilangnya di beberapa seri.
Berita| 30 September 2020
PT Piaggio Indonesia beberapa waktu lalu resmi menghadirkan edisi terbatas dari Vespa Primavera Sean Wotherspoon. Lantas, apa yang membedakan keduanya?
Berita| 28 September 2020
Surat Izin Mengemudi alias SIM merupakan suatu identitas yang wajib dimiliki setiap pengendara bermotor. Ternyata, SIM juga memiliki tiga fungsi utama yang tidak banyak diketahui, apa saja?
Sport| 28 September 2020
Berikut daftar klasmen sementara MotoGP 2020 usai seri Catalunya, Barcelona.
Sport| 27 September 2020
Ajang balap MotoGP Catalunya, Barcelona usai digelar. Pembalap tim Petronas Yamaha, Fabio Quartararo berhasil keluar sebagai juara. Berikut hasil selengkapnya.
Berita| 27 September 2020
PT Piaggio Indonesia resmi menghadirkan skuter roda tiga terbarunya, MP3 500 HPE Sport Advanced ke pasar motor Tanah Air.
Berita| 27 September 2020
Kymco Indonesia telah meluncurkan motor baru berupa skutik 250 cc, yakni X-Town 250i. OtoRider pun berkesempatan untuk mencicipi skutik besar merek Taiwan tersebut.
Berita| 26 September 2020
Kemudahan layanan bagi konsumen melakukan klaim servis gratis motor dengan kupon perawatan berkala (KPB) dihadirkan melalui fitur KPB Digital pada aplikasi Daya Auto.
Sport| 26 September 2020
Marc Marquez secara mengejutkan muncul di paddock Repsol Honda pada Sirkuit Catalunya. Kemunculannya ini tentu membuat pertanyaan besar, apakah Baby Alien itu akan segera memulai balapan?
Berita| 26 September 2020
Motor bergaya klasik di kelas mesin di bawah 250 cc saat ini dihadirkan oleh beberapa pabrikan di Indonesia. Salah satunya adalah Yamaha dengan XSR155 dan Kawasaki yang merilis W175.
Berita| 26 September 2020
Pabrikan motor Suzuki baru saja merilis model terbaru produk naked bike-nya, Gixxer 150. Lantas, apa saja yang ditawarkan oleh motor ini?
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















