Sport| 6 November 2015
Marc Marquez langsung melesat atas depan di tabel catatan waktu. Jorge Lorenzo membuktikan kualitasnya dengan berada di posisi kedua.
Sport| 6 November 2015
Apakah Rossi akan dapat bantuan dari rider senegaranya? Atau mungkinkah ia melesat ke depan setelah start paling belakang? Ini dia rencananya.
Berita| 5 November 2015
Ducati mengeluarkan sebuah aplikasi yang yang ditujukan buat para pengguna Ducati Multistrada 1200 S untuk dapat mengetahui berbagai informasi tentang motornya.
Berita| 5 November 2015
Bolt Mobility, perusahaan asal Belanda memperkenalkan rancangan skuter listrik imut yang katanya lebih kencang dari pada Vespa LX50!
Sport| 4 November 2015
Hadapi pertarungan poin yang sengit dengan Pedrosa, Iannone menetapkan target mengejar Pedrosa di Valencia.
Sport| 4 November 2015
Kepastian Nicky Hayden pindah ke WSBK sudah dikonfirmasi, tapi si Kentucky Kid baru bisa jajal Honda WSBK pertengahan November setelah jadwal MotoGP kelar.
Berita| 3 November 2015
Bentuk Peugeot Django yang unik membuat pemesanannya di tanah air bertambah dari awal peluncurannya sudah tercatat 350 unit dan kembali bertambah sampai saat ini 70 unit.
Sport| 2 November 2015
Walau balap ini sebenarnya berstatus club event tapi jangan salah, pembalap mancanegara pun ikutan turun di sirkuit sepanjang 4 kilometer ini.
Tips & Modifikasi| 2 November 2015
Yamaha N Max Februari lalu resmi mengaspal di tanah air. Sudah genap delapan bulan berjalan, komunitas dan modifikasinya pun semakin ramai. Salah satunya si Oranye dari Jakarta Max Owner.
Berita| 2 November 2015
Banyak cara dilakukan komunitas untuk mempererat hubungan silaturahmi antar anggota. Salah satunya turing, seperti yang dilakukan Kutu Community.
Sport| 31 October 2015
Mau lihat bagaimana motor yang punya desain mirip Honda RC213V dan Ducati Desmosedici GP15 beraksi? Yuk disimak videonya.
Sport| 31 October 2015
Komitmen KTM untuk masuk ke kelas MotoGP mulai 2017 mendatang, memasuki babak baru. Bahkan foto-foto pengetesan perdana yang mereka lakukan sudah bocor di dunia maya.
Berita| 31 October 2015
Yamaha pernah terlibat pengembangan mobil performa, kali ini mereka mengembangan sendiri mobil sport berlogo garpu tala.
Berita| 30 October 2015
Konsep skutik yang bisa menampung barang banyak Dari Suzuki, sangat unik sekali. Bentuknya mengotak, mampu membawa barang seperti raket tenis atau tas.
Sport| 29 October 2015
Spekulasi Rossi hengkang ke WSBK sebenarnya sudah lama. Kini rumor kembali memanas pasca 'Sepang Clash'. Bukan tak mungkin, mengingat Rossi juga ikut mengembangkan YZF-R1M andalan Yamaha di WSBK.
4 hari yang lalu
3 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu
















_jakarta_raya_chapter_2025_5qlo.webp)

_merayakan_hari_jadinya_yang_pertama_2025_0tdq.webp)

