Tips & Modifikasi | 3 June 2020
All New Honda BeAT telah diluncurkan oleh agen pemegang mereknya pada awal tahun 2020 lalu. Skuter matik yang memasuki segmen entry level ini sangat banyak diminati oleh masyarakat.
Berita | 31 May 2020
All New Honda BeAT merupakan skutik entry level yang diperkenalkan pada awal tahun 2020. Menariknya, jika Anda membeli skutik ini, maka akan mendapatkan gratis jasa servis selama satu tahun.
Sport | 28 May 2020
Tim pabrikan Ducati Corse resmi mengumumkan bergabungnya Jack Miller sebagai pembalapnya untuk musim MotoGP 2021.
Tips & Modifikasi | 27 May 2020
Nah, kali ini OtoRider akan memberikan informasi terkait servis berkala serta komponen apa saja yang harus diganti setelah motor digunakan selama setahun pertama.
Berita | 26 May 2020
Pabrikan Yamaha dikabarkan tengah menyiapkan sebuah motor bergaya Sport Touring. Apakah Tracer 300?
Berita | 24 May 2020
Kabarnya, motor yang akan dirilis tersebut adalah XSR300. Bagaimana bocoran tampilan dan spesifikasinya?
Berita | 24 May 2020
Menggunakan mesin dengan kapasitas yang serupa, siapakah yang lebih irit bahan bakar di antara keduanya? Supra GTR 150 atau MX King 150?
Sport | 23 May 2020
Gaya berkendara Marc Marquez dinilai cukup sulit untuk diikuti. Mengapa demikian?
Tips & Modifikasi | 23 May 2020
Kira-kira mana yang lebih dulu diganti? Oli mesin atau oli CVT? Simak ulasannya berikut ini!
Berita | 18 May 2020
Dengan spesifikasinya, Royal Alloy GP200S ini sangat cocok bertanding dengan Lambretta V200 Special. Lantas bagaimana perbandingan antara keduanya?
Berita | 13 May 2020
Dalam sebuah industri sepeda motor, rivalitas tentunya wajar terjadi pada masing-masing merek. Seperti Honda dan Yamaha yang kerap memiliki segmen motor bersinggungan.
Tips & Modifikasi | 10 May 2020
Yamaha XSR155 merupakan motor bergaya retro dengan segenap teknologi modern yang dipasarkan di Tanah Air pada akhir tahun 2019 kemarin. Tentunya motor ini dapat dimodifikasi sedemikian rupa.
Tips & Modifikasi | 7 May 2020
Yamaha XSR155 merupakan motor bergaya retro yang diluncurkan pada akhir tahun 2019. Meskipun bergaya retro, sejumlah bagian pada motor itu masih memiliki tampilan yang kurang pas.
Berita | 1 May 2020
Produk terbaru dari pabrikan motor Honda diduga akan segera meluncur. Hal ini diperkuat setelah beredarnya gambar paten yang diduga adalah versi matik dari Honda Monkey.
Tips & Modifikasi | 14 April 2020
Motor matic memang terlihat lebih simpel secara penggunaan, terutama di kegiatan sehari-hari. Namun bagi yang tidak mengerti, jenis motor yang satu ini memiliki komponen yang lebih banyak.
10 jam yang lalu
12 jam yang lalu
3 hari yang lalu
5 hari yang lalu
5 hari yang lalu