Komunitas | 16 December 2019
Komunitas yang tergabung dalam Tiger Association Bandung telah merayakan hari jadinya yang ke-25. 15.000 bikers Honda Tiger 2000 ini berkumpul di Monumen Perjuangan Rakyat, Jawa Barat, Sabtu (14/12).
Berita | 16 December 2019
Kehadiran Honda CBR1000RR-R ke Indonesia tampaknya akan semakin dekat. Pasalnya, motor yang diiklankan oleh juara MotoGP Marc Marquez itu telah dipamerkan di negara tetangga yakni Malaysia.
Berita | 11 December 2019
Indonesia masih memiliki catatan buruk soal jumlah angka kecelakaan. Tingkat kecelakaan yang tinggi ini pun masih di dominasi oleh pengendara sepeda motor.
Berita | 10 December 2019
Era kendaraan listrik perlahan-lahan mulai masuk ke Indonesia. Tentunya masuknya era tersebut dibarengi dengan industri sepeda motor yang semakin berkembang.
Berita | 8 December 2019
Semua jenis kendaraan yang dipasarkan di Indonesia harus melalui uji tipe dari Kementerian Perhubungan. Dalam uji tipe, tidak hanya kendaraan bermesin bensin saja, tetapi juga kendaraan listrik.
Berita | 2 December 2019
Sambutlah, Yamaha All New NMax 155!
Tips & Modifikasi | 28 November 2019
Bagi sebuah kendaraan, lampu berfungsi juga sebagai alat komunikasi antar pengendara
Berita | 26 November 2019
Sebuah perusahaan elektronik dan mesin Italia, Efesto telah mengungkapkan konversi kit untuk Ducati 1299 Panigale. Alat konversi itu mampu merubah mesin Panigale tersebut menjadi hybrid.
Tips & Modifikasi | 23 November 2019
Klakson adalah bagian dari sebuah kendaraan bermotor yang memiliki fungsi sebagai alat komunikasi dengan pengendara lain. Bagaimana cara menggunakan klakson yang benar?
Berita | 23 November 2019
Sebanyak 400 siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dari berbagai daerah di Indonesia menyambangi kantor Tekiro.. Kunjungan ini dilakukan demi mengenal lebih jauh alat-alat perkakas Tekiro.
Tips & Modifikasi | 20 November 2019
Memasuki musim hujan tentunya pengendara motor harus mempersiapkan banyak hal. Tetapi banyak pengendara motor yang melibas jalanan ketika hujan tidak lagi menggunakan sarung tangan.
Berita | 18 November 2019
Siapa yang tidak mengenal Volkswagen Beetle atau di Indonesia kerap disebut sebagai VW Kodok. Dengan keterampilan seorang Brent Walter, mobil ikonik itu diubah menjadi motor kecil bernama Volkspod
Berita | 15 November 2019
Dalam keterangan resmi yang diterima OtoRider, Grab juga melampirkan beberapa peraturan baru terkait prosedur penggunaan layanan tersebut.
Tips & Modifikasi | 14 November 2019
Memasuki musim hujan, tentu pengendara motor harus mempersiapkan jas hujan. Namun pembelian jas hujan kerap dianggap sepele oleh sejumlah orang, sehingga berakhir dengan membeli jas hujan yang salah.
Berita | 11 November 2019
Pada penggunaannya, stiker reflektor ini biasanya dipasang atau ditempelkan pada bagian belakang kendaraan khususnya trailer pengangkut barang.
10 jam yang lalu
12 jam yang lalu
14 jam yang lalu
14 jam yang lalu
19 jam yang lalu