Berita| 1 April 2016
Indonesia merupakan negara tropis dengan intensitas hujan yang cukup tinggi, yang menariknya tetap memiliki pangsa pasar sepeda motor yang besar. Hal ini dilirik oleh HaiHao Technology.
Berita| 29 March 2016
Lewat undangan resmi yang dikirim ke redaksi Otorider.com, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengabarkan untuk peluncuran produk terbaru mereka.
Berita| 26 March 2016
Dari laporan langsung tim kami, Danu Dirgantoro dari Bangkok International Motor Show 2016 di Thailand pekan ini, ada dua merek yang terlihat melangsungkan launching di sana.
Tips & Modifikasi| 17 March 2016
Musim ojek online di Jakarta menjadi sumber inspirasi Andri untuk memodifikasi Honda Star 1987 dengan konsep street cub.
Berita| 12 March 2016
Gelaran Pasar Jongkok Otomotif (PARJO) 2016 dimulai hari ini (12/3). Dan panitia optimis, event tahun ini akan menjaring 30.000 pengunjung, selama dua hari gelaran tahunan tersebut.
Tips & Modifikasi| 9 March 2016
Mau adventure trail melibas medan jelek? Sebaiknya perhatikan beberapa hal untuk mengurangi resiko masalah. Termasuk membawa peralatan wajib. Apa saja ya?
Berita| 7 March 2016
Yamaha New Fino 125 Blue Core menyapa bagian timur Indonesia lewat peluncuran resminya di Makassar, Sulawesi Selatan. Prosesi ini digelar di Mall Ratu Indah, Minggu malam 6 Maret 2016.
Komunitas| 3 March 2016
Bagi para bikers, gelaran Daytona Bike Week di Amerika menjadi salah satu tempat kumpul impian yang wajib dikunjungi, setidaknya sekali dalam seumur hidup.
Berita| 2 March 2016
Lewat ajang EICMA, Milan akhir tahun lalu, Honda coba menghadirkan sebuah motor konsep nyeleneh yang menggabungkan skuter dan motor penjelajah. Saat itu, julukannya City Adventure Concept.
Berita| 29 February 2016
Sore ini kami mendapat kabar mengejutkan dari divisi 2 Wheels PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Pasalnya, Senior Director 2W SIS, Endro Nugroho dikabarkan tak lagi membawahi divisi roda dua di sana.
Tips & Modifikasi| 29 February 2016
Aktor ganteng Ryan Reynolds yang membintangi film Deadpool ternyata doyan banget naik motor dan modifikasi, utamanya cafe racer. Triumph Thruxton ini pun
Tips & Modifikasi| 29 February 2016
Dengan desain baru yang lebih modern, pelek All New CBR150R bakal memikat pengguna CBR150R lama untuk mengadopsinya. Kabar baiknya, ukurannya sama. Tapi ada konsekuensinya lho.
Berita| 23 February 2016
Setelah membukukan catatan 6,6 detik uji drag 100 meter, kali ini rekor kecepatan Suzuki All New Satria F150 yang didapat di sirkuit Sentul tersebut pecah di Bandung.
Berita| 23 February 2016
KTM Husqvarna Jakarta baru saja meresmikan diler terbarunya di kawasan perumahan Paramount Land, Gading Serpong, Tangerang (21/2) lalu.
Berita| 23 February 2016
Selain mesin baru yang mengusung sistem injeksi dan pendingin cair, kecanggihan All New Satria F150 bisa ditemukan juga di beragam informasi yang ada di instrumen spidometer barunya.
1 jam yang lalu
8 jam yang lalu
8 jam yang lalu
9 jam yang lalu
1 hari yang lalu




















