Motor Listrik| 27 March 2021
Motor listrik NIU bukan hanya hadir di Indonesia tetapi juga di berbagai negara di belahan dunia. Salah satunya di Belgia yang telah mendapatkan produk motor listrik merek tersebut.
Komunitas| 26 March 2021
Pihak kepolisian sedang gencar melakukan razia terhadap knalpot racing. Kejadian ini pun membuat komunitas motor ikut angkat bicara mencari keadilan.
Komunitas| 26 March 2021
Polda Metro Jaya sempat mengutarakan untuk melarang kegiatan Sunday Morning Ride (Sunmori) dan Night Ride. Pasalnya, banyak pengendara yang tidak patuh terhadap aturan lalu lintas.
Berita| 26 March 2021
Pabrikan motor Honda merilis Rebel 1100 di pasar roda dua Thailand. Motor ini hadir dalam dua pilihan transmisi, yakni standar 6-percepatan dan Dual Clutch Transmission (DCT).
Berita| 25 March 2021
Kejutan dihadirkan oleh Honda di ajang Motor Show 2021 yang digelar di Thailand. Pabrikan motor asal Jepang ini meluncurkan motor besar klasik legendarisnya, New CB 1300 Super Four.
Tips & Modifikasi| 25 March 2021
Sepeda motor merupakan alat transportasi yang kerap dijadikan pilihan masyarakat Indonesia. Mengingat sepeda motor memiliki kemudahan untuk digunakan, lebih irit bahan bakar, serta mudah cepat sampai.
Berita| 24 March 2021
Hal ini di antaranya dilakukan oleh tim Yamaha Riding Academy (YRA) Jawa Tengah melalui kegiatan bersama konsumen bertajuk 'Gear 125 City Explore.
Berita| 24 March 2021
Kapolri Jenderal Pol Sityo Sigit Prabowo pernah mencanangkan penghapusan tilang manual dan menggantinya dengan tilang elektronik. Wacana tersebut telah diwujudkan dengan diresmikannya ETLE Nasional.
Berita| 24 March 2021
Pabrikan motor Honda meluncurkan skutik terbarunya, Lead 125 2021. Lantas, apa saja yang ditawarkan Honda pada skutik bertampang premium tersebut?
Berita| 23 March 2021
Aktivitas Maxi Yamaha Virtual Touring 2021 telah memasuki minggu kedua setelah resmi dimulai pada 8 Maret 2021 lalu. Sejumlah peserta pun telah melakukan touring menjelajah minimal tujuh destinasi.
Komunitas| 23 March 2021
Touring menjadi kegiatan 'wajib' bagi komunitas motor. Bukan sekadar bersenang-senang, kegiatan ini juga bisa dikemas dengan tambahan aksi sosial. Seperti yang dilakukan komunitas LA 32 Riders
Tips & Modifikasi| 22 March 2021
Lampu kendaraan merupakan komponen yang kerap mendapatkan modifikasi untuk mendapatkan cahaya yang lebih terang. Namun modifikasi ini juga kerap mengganggu pengguna jalan lain.
Komunitas| 22 March 2021
Komunitas GSX Community Nusantara (GCN) Official sukses menggelar agenda touring gabungan (Tourgab) Part 2.
Tips & Modifikasi| 22 March 2021
Berkendara sepeda motor tidak dapat dilakukan secara asal-asalan. Terdapat beberapa teknik yang harus dipahami, salah satunya adalah teknik pengereman.
Tips & Modifikasi| 21 March 2021
Saat ini banyak motor keluaran pabrikan terutama skuter matic yang telah dilengkapi port USB charger. Fitur ini banyak membantu pengendara untuk mengisi daya gadgetnya.
23 menit yang lalu
1 jam yang lalu
3 jam yang lalu
4 jam yang lalu
6 jam yang lalu



















