Berita| 16 December 2015
Pabrikan motor Honda dikenal gemar merilis motor-motor bergenre campuran, alias crossover. Kali ini, mereka menyiapkan produk yang baru.
Berita| 15 December 2015
Pabrikan kini berlomba-lomba luncurkan produk andalannya dengan efisiensi penggunaan yang tinggi. Inilah yang PT Astra Honda Motor lakukan terhadap dua jagoannya All NEw CB150 R dan New Sonic 150R.
Berita| 13 December 2015
Saat musim hujan, banyak orang lebih memilih moda transportasi berbasis bus atau mobil ketimbang motor, atau ojek. Sehingga saat musim hujan pendapatan driver Go-Jek ikut menurun.
Berita| 13 December 2015
Harley Davidson semakin serius menggarap Softail Slim S dengan menambah jajaran Military Edition (ME) untuk pasar global. Desain terbarunya ini terispirasi dari Helikopter Perang Dunia II Amerika.
Berita| 11 December 2015
amaha dengan berhasil menguasai penjualan motor sport hingga November 2015. Dan yang merajai penjualan adalah Yamaha V-Ixion, yang dalam sebulan terjual 24.273 unit.
Tips & Modifikasi| 10 December 2015
Meski sudah dijelaskan dalam Pasal 131 huruf e dan pasal 132 ayat (2) dan ayat 7 PP No 55 Tahun 2012 tentang kendaraan Jo Pasal 50 ayat (1) UU No 22 Tahun 2009, namun modifikator tetap cemas.
Berita| 8 December 2015
Sebelumnya, Humas Polda Metro Jaya, Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP Budiyanto menyatakan jika motor modifikasi bisa dikenakan tilang Rp 24 juta.
Sport| 8 December 2015
Acara yang punya misi menghibur, pengucapan terimakasih pada fans Honda, serta perayaan ditutupnya musim balap 2015 adalah highlight acara ini.
Berita| 8 December 2015
Kabar kurang mengenakan bagi penggemar modifikasi di Tanah Air. Pasalnya, belakangan ini beredar kabar mengenai denda tilang modifikasi yang mencapai Rp 24 juta!
Berita| 4 December 2015
Dengan bobot dan tenaga yang berbeda dari motor harian bermesin 250 cc ke bawah, mengendarai moge (motor gede) atau big bike tentu membutuhkan skill yang lebih mumpuni.
Tips & Modifikasi| 2 December 2015
Jangan terkecoh wujud ala motor Inggris jadul di atas. Sebab, aslinya, motor di atas adalah hasil modifikasi dari Mazda B600 keluaran 1965. Lho?
Berita| 1 December 2015
Beredar kabar kalau Satria injeksi akan hadir bareng final Suzuki Indonesia Challenge (20/12) nanti. Sayang, sepertinya penggemar Satria harus sabar karena belum tentu hadir Desember 2015 ini.
Berita| 23 November 2015
Para SPG EICMA 2015 menjadi daya tarik tersendiri dengan bodi seksi dan senyuman menggoda mengalihkan perhatian setiap pengunjung yang hadir. Seakan melengkapi jajaran motor keren yang dipajang.
Berita| 22 November 2015
BMW dengan percaya diri menciptakan motor jangkung dengan mesin hybrid! Tak cuma itu, motor ini juga berpenggerak depan.
Komunitas| 20 November 2015
Berbagai tipe motor Honda mulai dari cub, sport, dan matic tergabung dalam komunitas dari berbagai klub Honda Jakarta dan Tangerang untuk meramai hajatan tahunan Honda Bikers Day 2015.
8 jam yang lalu
9 jam yang lalu
11 jam yang lalu
13 jam yang lalu
1 hari yang lalu



















