Berita | 28 April 2020
Kabar motor listrik Suzuki memang jarang sekali terdengar di kancah dunia otomotif Indonesia. Kali ini terdapat satu gambar yang memastikan kehadiran motor masa depan itu.
Tips & Modifikasi | 24 April 2020
Motor listrik bernama UBL CEV01 (Cargo Electric Vehicle Generasi 1) resmi dikenalkan oleh Pusat Studi Kendaraan Listrik Universitas Budi Luhur (UBL), Jakarta Selatan.
Berita | 14 April 2020
Kombinasi klasik dan modern tersemat pada sebuah Royal Enfield Classic 500 hasil garapan Electric Classic Cars.
Berita | 12 April 2020
Di tengah ancaman penyebaran virus Corona atau Covid-19, Scooter VIP tetap berkomitmen memberikan pelayanan maksimal bagi pelanggannya.
Berita | 9 April 2020
Yamaha TMax merupakan skutik besar yang telah dipasarkan secara global selama beberapa tahun ini. Kali ini Yamaha TMax 560 sebagai generasi baru dengan spesifikasi Euro 5 akan segera diluncurkan.
Tips & Modifikasi | 7 April 2020
Royal Enfield Classic 500 merupakan motor bergaya klasik yang terdapat di line up merek asal Inggris tersebut. Tapi yang kali ini sangat menarik dikulik.
Berita | 24 March 2020
Penyebaran virus corona atau Covid-19 telah mencapai berbagai belahan dunia. Sehingga sejumlah aktivitas baik itu industri hingga olahraga telah tertunda.
Berita | 21 February 2020
Dealer Honda berikan diskon untuk Honda ADV150 dan PCX 150. Bagaimana cara ikutannya?
Berita | 12 February 2020
Honda memang memiliki rentang produk motor yang cukup beragam di Indonesia. Bahkan di segmen entry level, atau yang paling murah, Honda memiliki banyak model seperti BeAT, Scoopy, dan Genio.
Berita | 10 February 2020
Honda PCX kali ini menjadi motor yang mendapatkan penyegaran. PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan PCX 150 varian warna baru.
Berita | 9 February 2020
Sebuah skuter listrik bongsor atau skuter Maxi bernama Okinawa Cruiser resmi meluncur pada Rabu (6/2) lalu. Sekilas motor ini mirip dengan Honda PCX 150 dari mulai lampu, windshield, setang.
Berita | 9 February 2020
Era kendaraan listrik telah memulai kiprahnya di Indonesia. Terlihat dari beberapa produsen motor telah berkecimpung di mesin ramah lingkungan ini.
Berita | 29 January 2020
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meminta warna dasar khusus pada plat nomor motor listrik. Ini diupayakan karena motor listrik akan diberikan hak khusus dalam beberapa hal.
Berita | 18 January 2020
TVS tampaknya sedang mengembangkan motor listrik pertamanya di India. Terdapat sebuah tangkapan kamera yang mengungkapkan skuter listrik TVS sedang melakukan uji coba di India.
Berita | 16 January 2020
Harley-Davidson merupakan merek sepeda motor ternama yang berasal dari Amerika Serikat. Biasanya pabrikan motor ini memproduksi mesin besar dengan V-Twin engine. Namun kali ini sedikit berbeda.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu