Berita| 22 January 2021
KTM 890 Duke 2021 hadir dengan sejumlah pembaruan, khususnya di sektor performa. Kabarnya, motor ini memiliki tenaga serta torsi yang lebih besar.
Tips & Modifikasi| 22 January 2021
Baterai merupakan komponen paling penting dalam menggunakan motor listrik. Oleh karenanya komponen yang satu ini harus dirawat sedemikian rupa agar tidak cepat rusak.
Tips & Modifikasi| 22 January 2021
Hayaidesu dikenal sebagai merek aftermarket yang berfokus pada aksesoris motor matik selama beberapa tahun terakhir. Kali ini, merek asal aksesoris motor tersebut merambah ke pasar motor sport.
Tips & Modifikasi| 21 January 2021
BMW Motorrad menghadirkan sejumlah produk pada 2020, salah satunya adalah motor bergaya klasik, BMW R 18. Kini, R 18 mendapat sentuhan ubahan dengan nama Spirit of Passion oleh Kingston Custom.
Berita| 21 January 2021
Motor keluaran terbaru dengan ragam fitur modern dihadirkan oleh sejumlah pabrikan roda dua. Namun, tak hanya menghadirkan motor dengan fitur kekinian, Honda juga masih memasarkan CG125 Fi.
Berita| 21 January 2021
Royal Enfield telah melakukan pengujian lanjutan untuk model Classic 350 generasi berikutnya. Sebelumnya model ini juga terlihat tengah menjalani masa uji coba pada beberapa waktu lalu.
Tips & Modifikasi| 20 January 2021
Modifikasi sepeda motor menjadi hal yang kerap dilakukan para pecinta roda dua. Kegemaran ini dilihat oleh pabrikan, sehingga munculah aksesoris resmi.
Berita| 20 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu resmi merilis All New CBR150R model 2021 dengan kode K45R. Generasi terbaru motor sport fairing 150 cc ini hadir menggantikan model sebelumnya, K45N.
Berita| 20 January 2021
Gear 125 menjadi skutik anyar yang diluncurkan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada 2020 lalu. Sejumlah program dan aktivitas pun dilakukan Yamaha guna mengenalkan skutik multigunanya.
Sport| 19 January 2021
Fabio Quartararo menjalani musim MotoGP menggunakan motor Yamaha M1 terbaru versi 2020. Sedangkan rekan satu timnya yakni Franco Morbidelli di Petronas Yamaha SRT menggunakan motor 2019.
Berita| 19 January 2021
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) kembali melakukan penyegaran pada salah satu produknya, yakni YZF R15. Lantas, apa saja yang ditawarkan Yamaha pada motor ini di 2021?
Berita| 18 January 2021
Dua merek asal Jepang ini pun memiliki andalan masing-masing di segmen motor bebek super 150 cc-nya, Honda dengan Supra GTR 150 dan Yamaha bersama MX King 150.
Motor Listrik| 18 January 2021
Kedatangan produk skuter listrik dari Suzuki, Burgman Electric tampaknya tak akan lama lagi. Hal ini diketahui usai kembali munculnya spy shot skuter tersebut tengah melakukan pengetesan di jalan.
Motor Listrik| 17 January 2021
Merek kendaraan listrik yang berbasis di Singapura, Scorpio Electric memperkenalkan produk prototipe skuter bernama X Model. Lantas, apa saja yang ditawarkan oleh Scorpio Electric X Model tersebut?
Berita| 17 January 2021
Bermain di kelas mesin yang serupa, bagaimana perbandingan spesifikasi mesin antara CBR150R terbaru dengan GSX-R150?
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















