Berita| 26 July 2021
Adanya kebiakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) membuat sejumlah daerah menghadirkan pemutihan pajak. Tentunya kesempatan ini sangat bagus bagi para pengguna motor.
Berita| 25 July 2021
Yamaha DDS Jakarta hadirkan program spesial bagi konsumen yang melakukan servis motor. Lantas, di mana saja program ini berlangsung?
Tips & Modifikasi| 24 July 2021
Perawatan motor dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) tetap harus dilakukan. Perawatan ditujukan agar motor tetap dalam kondisi prima dan siap untuk kembali digunakan.
Sport| 23 July 2021
Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT), Mario Suryo Aji akan kembali balapan di seri kelima FIM CEV Moto3 Junior World Championship. Kejuaraan akan berlangsung pada hari Minggu (25/7) mendatang.
Berita| 21 July 2021
Yamaha Indonesia bekerjasama dengan Pemerintah Kota Jakarta Timur, mengadakan program vaksinasi secara gratis untuk masyarakat umum. Program ini pun berlangsung di pabrik Yamaha.
Tips & Modifikasi| 20 July 2021
Aki atau baterai merupakan salah satu komponen penting pada motor bermesin injeksi. Lantas, bagaimana cara mengecek kinerja aki dan berapa voltase idealnya?
Berita| 18 July 2021
Scooter VIP merupakan salah satu bengkel yang mendistribusikan komponen aftermarket merek Polini dan Malossi. Kini cabang di Jawa Timur, tepatnya di Kota Surabaya memiliki alamat baru.
Berita| 18 July 2021
Berikut daftar empat pemenang yang akan mewakili Jawa Barat di ajang AHM Best Student tingkat nasional.
Tips & Modifikasi| 18 July 2021
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat menjadi solusi pemerintah untuk menahan laju penularan Covid-19. Dengan adanya kebijakan tersebut, membuat sejumlah orang harus di rumah.
Berita| 16 July 2021
Baru-baru ini viral pengendara motor yang membagikan uang saat berlangsungnya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Pengendara motor ini viral melalui sebuah video.
Komunitas| 16 July 2021
Pecinta otomotif roda dua kini bukan hanya digemari oleh kamu pria saja. Kini dengan semakin populernya motor matic, sejumlah kalangan wanita pun menyukai berkendara menggunakan sepeda motor.
Berita| 13 July 2021
PT Astra Honda Motor kembali melanjutkan berbagi kepada masyarakat di masa pandemi. Aktivitas ini dilakukan dengan menyerahkan Alat Pelindung Diri (APD), puluhan hewan kurban, dan sembako.
Motor Listrik| 13 July 2021
Gubernur Jawa Barat yakni Ridwan Kamil memamerkan desain motor custom bergaya Bobber. Desain itu dipamerkannya di akun Instagram pribadinya yakni @ridwankamil.
Tips & Modifikasi| 12 July 2021
Pemerintah Indonesia telah melangsungkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Oleh karenanya, sepeda motor sebagai transportasi andalan akan jarang terpakai.
Tips & Modifikasi| 11 July 2021
Mobilitas masyarakat dibatasi oleh pemerintah yang mengartikan penggunaan sepeda motor pun semakin berkurang. Jika tidak digunakan, jangan lupa menggunakan standar dua pada sepeda motor.
15 jam yang lalu
20 jam yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















