Berita| 27 December 2015
Melihat perkembangan pasar skuter matik di Indonesia, Yamaha India sempat berencana menghadirkan skutik di segmen 125-150 cc untuk masa mendatang. Namun urung terlaksana karena permintaan pasar.
Berita| 25 December 2015
Jika Sinteklas biasanya didongengkan hadir pada malam Natal untuk memberikan hadiah. Namun yang ini malah hadir untuk memberikan tontonan freestyle diatas moge! Hohoho..
Sport| 24 December 2015
Meski tidak banyak informasi yang dikeluarkan, namun Suzuki akan menjadikan Satria F150 Injeksi jagoan di kelas 150. Tidak hanya pada segi penjualan, namun juga di ajang balap.
Berita| 24 December 2015
Dalam rangka menyambut tahun baru 2016, PT Yamaha Indonesi Motor Manufacturing (YIMM) memberikan tampilan baru pada Mio M3. Yang kini memiliki grafis dan warna baru.
Berita| 22 December 2015
Menyambut tutup tahun 2015 yang tinggal menghitung hari, pemerintah Indonesia berencana menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) jenis Premium dan Solar per 1 Januari 2016 nanti.
Sport| 22 December 2015
Berita batalnya MotoGP Indonesia 2017 dibantah keras oleh penyelenggara. Bahkan mereka memastikan sendiri ke Dorna. Juga dibeberkan tahapan apa yang sedang dan akan dijalani.
Tips & Modifikasi| 22 December 2015
Besar, mudah ditemukan di pasaran dan relatif murah membuat sokbreker depan Yamaha Byson jadi favorit builder motor custom untuk upgrade kaki depan.
Komunitas| 20 December 2015
Tangerang Goldwing Riders Club atau Tagor Club merayakan ulang tahunnnya dengan kegiatan doa bersama lintas agama dan bakti sosial.
Berita| 20 December 2015
Revolusi desain helm full face sudah datang. Tempurung helm Vozz RS 1.0 bisa terbelah depan dan belakang, sehingga bisa menghilangkan tali pengikat di dagu.
Berita| 16 December 2015
Tahun depan Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI) berencana akan memisahkan SIM khusus motor menjadi tiga kategori, yakni SIM C, C1 dan C2. Ini updatenya.
Berita| 15 December 2015
PT Astra Honda Motor (AHM) menutup penjualan bulanan dengan kembali berhasil memimpin pasar motor sport nasional pada November lalu melalui pangsa pasar 53,9% melanjutkan pencapaian bulan lalu.
Sport| 15 December 2015
Ketidakjelasan musim balap tahun ini membuat tim AHRS enggan turun di ajang balap road race tahun ini. Padahal, sudah cukup lama AHRS bergaung di road race.
Berita| 15 December 2015
Beberapa model Yamaha asli rakitan Indonesia jadi favorit konsumen global, ternyata YIMM siapkan model baru lagi di tahun depan untuk jadi gacoan ekspornya!
Berita| 14 December 2015
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menutup tahun 2015 dengan penjualan yang boleh dibilang cukup memuaskan. Namun, kondisi ekonomi nasional yang melemah jadi tantangan selama 2015.
Berita| 13 December 2015
Harley Davidson semakin serius menggarap Softail Slim S dengan menambah jajaran Military Edition (ME) untuk pasar global. Desain terbarunya ini terispirasi dari Helikopter Perang Dunia II Amerika.
3 jam yang lalu
18 jam yang lalu
20 jam yang lalu
22 jam yang lalu
1 hari yang lalu




















