Berita | 18 December 2015
Pengumuman pelarangan moda transportasi ojek dan taksi berbasis online berbuntut panjang. Kali ini protes dilayangkan para pengemudi ojek online.
Tips & Modifikasi | 10 December 2015
Meski punya cerita yang cukup membuat bulu kuduk berdiri, namun kuda besi dua silinder ini punya dedikasi yang tinggi untuk mendidik para calon pembalap.
Tips & Modifikasi | 9 December 2015
Kawasaki Ninja 150RR lansiran 2013 silam ini sudah tidak asing lagi di dunia balap liar. Kabarnya, merupakan salah satu yang terkencang di Jakarta, atau bahkan mungkin Indonesia.
Tips & Modifikasi | 2 December 2015
Di ajang final Yamaha Sunday Race 2015 beberapa waktu lalu, ada yang menarik dari kelas R15 Pro. Yakni tak ada satu pun motor yang mengusung pelek standar bawaan motor 150 cc tersebut.
Komunitas | 2 December 2015
Kepedulian akan keselamatan di jalan menjadi fokus kegiatan penggemar skuter, Yamaha yang bergabung dalam Jakarta Max Owner (JMO) dengan menggelar pelatihan safety riding para anggotanya.
Berita | 2 December 2015
Menyambut hajaran akbar MotoGP 2017, sirkuit Sentul di Bogor rencananya akan dirombak pada tahun depan. Kegiatan Kawasaki Racing Academy (KRA) pun perlu bidik lahan baru.
Tips & Modifikasi | 2 December 2015
Beberapa mekanik menegaskan sistem injeksi lebih aman saat melewati banjir, sebab throttle body memiliki cara kerja saat bensin yang dialiri lewat perintah ECU akan memuai menjadi uap, dan seal kedap.
Tips & Modifikasi | 30 November 2015
Pada ajang seleksi Pra PON XIX belum lama ini, Honda Blade 125 FI ini jadi andalan di kelas 125 cc. Semua peserta kelas ini wajib pakai motor dan ubahan modifikasi yang sama.
Sport | 29 November 2015
Adly M. Taufik yang dua kali naik podium pertama, tapi Wawan Hermawan tetap keluar sebagai juara umum HRC 2015.
Tips & Modifikasi | 28 November 2015
Yamaha Mio bisa naik jadi 155 cc, dan Honda Beat 130 cc. Bahkan tersedia juga bore up kit 300 cc buat Kawasaki Ninja dan Honda CBR250R .
Komunitas | 26 November 2015
Jika biasanya komunitas berkumpul untuk nongkrong, touring atau baksos, maka Paguyuban Yamaha Surakarta mendatangi Kodim 0735 Surakarta untuk menservis motor dinas di sana.
Tips & Modifikasi | 12 November 2015
Sebuah collector item selalu mendapat perlakuan khusus. Bedanya, Vespa ET4 yang tergolong bahan koleksi dipermak buat jadi pacuan balap.
Tips & Modifikasi | 4 November 2015
Meningkatkan performa pada skutik injeksi harian, jangan dulu bored-up mesin bro. Bisa awali dengan ganti injektor dan ECU.
Tips & Modifikasi | 4 November 2015
Rendra Murdi Cahyadi merombak Kawasaki KLX 150S lansiran 2013 cukup ekstrem. Padahal tujuannya hanya iseng-iseng saja. Motor yang sejatinya buat garuk tanah ini pun disulap jadi pelahap aspal
Sport | 29 October 2015
Ingat cerita Michael Schumacher yang kembali ke Formula 1 karena ramainya persaingan antar juara di tahun 2010 silam? Tampaknya hal tersebut akan terjadi pada Casey Stoner.
6 jam yang lalu
11 jam yang lalu
1 hari yang lalu
6 hari yang lalu
6 hari yang lalu