Berita| 12 March 2021
Yamaha MX King 155 VVA atau Exciter 155 VVA telah diluncurkan untuk negara Vietnam sejak beberapa bulan lalu. Motor bebek super dengan tampilan sporty itu pun banyak dipertanyakan soal kehadirannya.
Sport| 11 March 2021
Sesi Tes MotoGP di Sirkuit Losail, Qatar telah berlangsung selama beberapa hari kemarin. Dalam dua tes pertama di Qatar, Yamaha terpantau berada di lintasan dengan jumlah pembalap terbanyak.
Berita| 11 March 2021
All New Honda PCX 160 masih kerap diperbincangkan oleh para pecinta roda dua di tanah air. Pasalnya, skutik premium terbaru Honda itu merupakan rival utama dari Yamaha All New NMax 155.
Berita| 11 March 2021
Yamaha WR 155R merupakan motor dual purpose yang paling anyar hadir di Indonesia saat ini. Sejak mengaspal pada akhir 2019 lalu, motor ini telah banyak ditemui dengan aliran modifikasi supermoto.
Sport| 10 March 2021
Pembalap tim Suzuki, Joan Mir tengah menjalani sesi tes pramusim sebelum menjalani MotoGP 2021.
Berita| 10 March 2021
All New Honda PCX 160 telah diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu. Skuter premium dari pabrikan ini pun mendapatkan banyak perubahan di segala sisinya.
Tips & Modifikasi| 10 March 2021
Touring kerap menjadi kegiatan yang dipilih oleh para pecinta roda dua. Saat kegiatan ini dilakukan, tentunya hak dan kewajiban menggunakan jalan umum perlu diperhatikan.
Sport| 9 March 2021
Sesi tes Qatar telah dijalani oleh sejumlah pembalap, salah satunya Valentino Rossi. Pada tes kedua kali ini, Rossi finish di posisi ke-20.
Berita| 9 March 2021
Vespa merayakan hari jadinya yang ke-75 tahun pada 2021 ini. Menyambut hal itu, merek skuter asal Italia tersebut merilis Primavera dan GTS 75th 2021.
Berita| 9 March 2021
Minat besar ditunjukkan publik Jawa Tengah terhadap dua motor sport Yamaha. Hal ini diwujudkan melalui touring gabungan konsumen Yamaha WR 155R dan XSR 155.
Berita| 9 March 2021
Seperti banyak diketahui, kehadiran All New PCX 160 banyak diperbincangkan oleh masyarakat. Hal ini dikarenakan, skuter premium itu kerap dibenturkan dengan skuter maxi Yamaha All New NMax.
Sport| 8 March 2021
Valentino Rossi memulai debutnya sebagai pembalap tim satelit Petronas Yamaha SRT. Karirnya di Petronas dimulai pada Sabtu di Qatar yang disebutnya sebagai 'sebuah petualangan baru'.
Berita| 8 March 2021
Awal tahun 2021, penjualan industri sepeda motor menunjukkan angka yang cukup baik. Pasalnya penjualan di Januari kemarin tercatat menorehkan angka lebih dari 300 ribu unit.
Berita| 8 March 2021
Vespa dibawah PT Piaggio Indonesia merupakan merek skuter yang cukup legendaris di Indonesia. Kini, Vespa hadir dengan skuter matic yang banyak digemari pengguna motor di tanah air.
Berita| 7 March 2021
All New Honda PCX 160 secara resmi diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Secara langsung, kehadiran generasi terbaru skutik premium ini meramaikan pasar skuter maxi seperti All New Aerox 155.
3 jam yang lalu
5 jam yang lalu
9 jam yang lalu
11 jam yang lalu
13 jam yang lalu




















