Berita| 21 July 2021
Yamaha FJR 1300 merupakan motor dinas yang digunakan oleh Kepolisian Indonesia. Ketika motor ini tidak lagi dipakai, maka akan dilelang kepada publik.
Sport| 18 July 2021
Pembangunan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat semakin di percepat. Secara kumulatif, pembangunan sirkuit jalan raya ini sudah mencapai 80%.
Tips & Modifikasi| 5 July 2021
Merayakan ulang tahun komunitas motor dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya seperti yang dilakukan Baba Zeal selaku pencetus komunitas Yamaha Lexi Community Indonesia (YLCI).
Berita| 29 June 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya memperluas pembatasan pengendalian mobilitas masyarakat. Sebelumnya pembatasan mobilitas barada di 10 titik ruas jalan di DKI Jakarta.
Berita| 26 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-14R 2022 resmi meluncur di pasar Amerika Utara. Namun tidak seperti Suzuki Hayabusa yang hadir benar-benar baru secara keseluruhan.
Berita| 22 June 2021
Lonjakan kasus Covid-19 di Ibukota membuat Polda Metro Jaya memberlakukan pembatasan mobilitas pada warga Jakarta. Pembatasan ini sudah dimulai sejak Senin (21/6) pukul 21.00 - 04.00 WIB kemarin.
Berita| 4 June 2021
Kawasaki Z900RS mendapatkan warna baru untuk konsumen di kawasan Amerika Utara. Warna baru ini menjadi model untuk tahun 2022 dengan nama Candy Tone Blue.
Berita| 11 May 2021
KTM Amerika Utara mengeluarkan penarikan keamanan pada model KTM 790 Adventure series. Setidaknya terdapat tiga varian yang terkena penarikan yang bermasalah pada rem depan produksi 2019 dan 2020.
Berita| 24 March 2021
Kapolri Jenderal Pol Sityo Sigit Prabowo pernah mencanangkan penghapusan tilang manual dan menggantinya dengan tilang elektronik. Wacana tersebut telah diwujudkan dengan diresmikannya ETLE Nasional.
Berita| 23 March 2021
Aktivitas Maxi Yamaha Virtual Touring 2021 telah memasuki minggu kedua setelah resmi dimulai pada 8 Maret 2021 lalu. Sejumlah peserta pun telah melakukan touring menjelajah minimal tujuh destinasi.
Berita| 18 March 2021
Banyak cerita yang diutarakan para peserta Maxi Yamaha Virtual Touring 2021. Satu di antaranya adalah Andi Hertasning yang merupakan pengguna All New NMax 155 Connected/ABS.
Berita| 9 March 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan filter sejumlah kendaraan roda 4 dan roda 2 di kawasan Istana Negara. Filter kendaraan ini bertujuan untuk mencegah balapan liar, konvoi kendaraan.
Sport| 7 February 2021
Kebakaran melanda sirkuit Termas de Rio Hondo yang merupakan lintasan MotoGP Argentina. Insiden tersebut terjadi pada sekitar malam hari, tepatnya pada pukul 11 malam waktu setempat.
Berita| 25 January 2021
Naked sport MT-03 atau di Indonesia dikenal sebagai MT-25 mendapatkan warna baru. Motor ini pun memiliki balutan warna yang mirip dengan MT-09 dan MT-07.
Berita| 31 December 2020
Malam tahun baru biasanya dimanfaatkan oleh sekelompok masyarakat untuk merayakannya di Jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta. Demi mencegah keramaian, pihak Kepolisian pun melakukan sterilisasi.
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu



















