Berita| 15 December 2015
Pabrikan kini berlomba-lomba luncurkan produk andalannya dengan efisiensi penggunaan yang tinggi. Inilah yang PT Astra Honda Motor lakukan terhadap dua jagoannya All NEw CB150 R dan New Sonic 150R.
Sport| 15 December 2015
Menjadi brand suspensi dengan performa tinggi di Indonesia, Ohlins Indonesia beri dukungan yang tak nanggung bagi tim-tim balap!
Sport| 15 December 2015
Ketidakjelasan musim balap tahun ini membuat tim AHRS enggan turun di ajang balap road race tahun ini. Padahal, sudah cukup lama AHRS bergaung di road race.
Berita| 15 December 2015
Beberapa model Yamaha asli rakitan Indonesia jadi favorit konsumen global, ternyata YIMM siapkan model baru lagi di tahun depan untuk jadi gacoan ekspornya!
Berita| 14 December 2015
Sepasang ban Mario Iroth tidak pernah diganti dalam perjalanannya sejauh 24,860 km dari Bandung ke Paris. Apa ya, rahasianya?
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Meski berlokasi di pinggir Jakarta, bengkel ini malah tetap ramai dikunjungi konsumen yang mau membangun motor custom. Maklum, tarifnya terjangkau, sih!
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Honda Blade 125 andalan Tri Agung Setya Pamungkas ini boleh dibilang jadi salah satu yang paling berani di kelasnya!
Sport| 14 December 2015
Menjelang musim balap 2016, bocoran regulasi balap bertitel Kejuaraan Nasional mulai terkuak. Seperti dilansir oleh Tomy Huang dari Bintang Racing Team.
Berita| 14 December 2015
Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menutup tahun 2015 dengan penjualan yang boleh dibilang cukup memuaskan. Namun, kondisi ekonomi nasional yang melemah jadi tantangan selama 2015.
Berita| 13 December 2015
Data Sim Online hanya untuk server dan databes di Mabes Polri, sedangkan SAMSAT tetap butuh antri dan isi formulir lagi
Berita| 13 December 2015
Agar mampu bersaing di kelasnya, Bajaj pulsar 200NS memakai mesin injeksi.
Berita| 11 December 2015
Ini dia Honda CB150 Streetfire terbaru!
Berita| 11 December 2015
Honda India akhirnya resmi menjual Honda CB 160 Hornet terbaru. Motor sekelas MegaPro ini hanya dibanderol sekitar Rp 16,7 juta di sana.
Tips & Modifikasi| 10 December 2015
Meski sudah dijelaskan dalam Pasal 131 huruf e dan pasal 132 ayat (2) dan ayat 7 PP No 55 Tahun 2012 tentang kendaraan Jo Pasal 50 ayat (1) UU No 22 Tahun 2009, namun modifikator tetap cemas.
Berita| 10 December 2015
Isu mengenai denda tilang modifikasi yang mencapai Rp 24 juta tengah memanas belakangan ini. Lantas bagaimana tanggapan para modifikator mengenai peraturan baru tersebut?
15 jam yang lalu
16 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















