Berita| 8 September 2016
Kabar gembira buat konsumen Honda di wilayah Bogor yang tak ingin mengantri lama saat berkunjung ke bengkel AHASS, yakni dengan cara booking online via aplikasi Bo-Jek.
Berita| 7 September 2016
Yamaha mengumumkan hasil pemenang Mio Z Selfie yang berhak mendapatkan hadiah berupa nonton Moto GP di Sepang, Malaysia Oktober mendatang.
Komunitas| 1 September 2016
Peduli akan tingginya kecelakaan lalu lintas jalan di Indonesia, belasan komunitas di Jogyakarta gelar aksi teatrikal tentang cara berlalu lintas jalan dengan baik.
Berita| 1 September 2016
Produsen helm asal Korea Selatan, HJC belum lama ini mengenalkan dua grafis baru pada helm full face tipe RPHA11 Pro.
Berita| 18 August 2016
Royal Enfield menghadirkan rangkaian gear dan aksesoris lengkapnya yang telah tersedia di Jakarta, Indonesia lewat ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016.
Berita| 6 August 2016
Tidak hanya apparel, Optima Speed di Depok, Jawa Barat juga menyediakan goggle atau kacamata crosser dan adventure.
Berita| 2 August 2016
Untuk pasar Vietnam, Yamaha memiliki satu jagoan di kelas bebek super berjuluk Exciter 150. Dan motor yang di Indonesia dijual dengan nama MX-King belum lama ini mendapat sentuhan penyegaran.
Tips & Modifikasi| 24 July 2016
Kabar baik bagi rider seputaran Bekasi, Jawa Barat yang ingin membeli bermacam aksesori apparel tanpa ingin repot berkendara jauh karena keterbatasan waktu.
Berita| 11 July 2016
Nolan menghadiahkan helm spesial X-Lite X-802RR Ultra Carbon buat Casey Stoner.
Sport| 7 July 2016
Setelah beberapa hari training, inilah pertama kali rider Yamaha VR46 Master Camp diadu. Bertempat di Motor Ranch milik Valentino Rossi di Tavullia, Italia, Galang Hendra berhasil finish pertama.
Tips & Modifikasi| 2 July 2016
Perjalanan bermotor mengisi libur Lebaran tahun ini bisa jadi saat yang menyenangkan jika persiapannya tepat. Seperti apa?
Tips & Modifikasi| 1 July 2016
Sebelum menempuh perjalanan jauh saat libur lebaran nanti, ada baiknya mengetahui hal yang boleh dan tidak dilakukan sebelum perjalanan. Dan berikut tips ringan yang dirilis oleh Yamaha Indonesia.
Berita| 29 June 2016
Anda berminat meminang pelindung kepala, alias helm yang persis kepunyaan rider MotoGP Aleix Espargaro? Maka ini kabar yang baik bagi Anda.
Berita| 28 June 2016
Mau beli moge Yamaha YZF-R6? Ini saat yang tepat. Pasalnya, PT Yamaha Motor Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) tengah menggelar program sales campaign YZF-R6.
Komunitas| 27 June 2016
Meski tengah dalam suasana bulan puasa, namun Kutu Community tak lelah untuk menggelar kampanye keselamatan berkendara aman
5 menit yang lalu
3 jam yang lalu
7 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















