Berita| 28 April 2020
Motor off-road pertama di kelas 250 cc dari Aprilia mulai tertangkap di sebuah pabrikan China. Motor ini disebut-sebut merupakan kolaborasi antara pabrikan Italia dengan mitranya, yakni Zongshen.
Berita| 27 April 2020
Skuter matik asal Italia, Vespa Primavera mendapatkan penyegaran tampilan. Apa saja detailnya?
Berita| 27 April 2020
Generasi terbaru dari BMW S1000XR akan segera dirilis resmi di Tanah Air oleh BMW Motorrad Indonesia. Catat waktunya!
Sport| 27 April 2020
Kabar terkait masa depan sang ikon MotoGP, Valentino Rossi terus menjadi perbincangan. Kali ini, pernyataan terbaru datang dari Bos Dorna, Carmelo Ezpeleta.
Berita| 26 April 2020
Vario 150 merupakan skutik yang cukup legendaris di jajaran produk motor Honda. Memiliki tampilan sporty dan bagasi yang luas, Vario menjadi pemimpin pasar skutik di segmennya.
Sport| 26 April 2020
Managing Director Yamaha Motor Racing, Lin Jarvis angkat bicara terkait polemik yang terjadi pada Valentino Rossi.
Berita| 25 April 2020
Merek kendaraan roda dua, Jawa Motorcycles akan menjual produknya di Eropa mulai tahun ini.
Berita| 25 April 2020
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) telah dilaksanakan di sejumlah Provinsi di Indonesia. Peraturan ini mengharuskan pengendara motor menggunakan sarung tangan saat berpergian.
Berita| 25 April 2020
Terdapat hembusan gosip yang cukup menggemparkan dari pabrikan motor Eropa, yakni Aprilia. Kabarnya perusahaan tersebut tengah mengembangkan motor 250-300 cc berkonfigurasi 2-silinder.
Berita| 25 April 2020
Yamaha secara resmi meluncurkan Tricity 155 model terbaru di Jepang. Bagaimana tampilannya?
Sport| 25 April 2020
Maverick Vinales mengungkapkan kekecewaannya karena harus berpisah dengan Valentino Rossi pada akhir musim MotoGP 2020.
Berita| 25 April 2020
Generasi terbaru BMW S1000XR dipastikan segera meluncur di Indonesia dalam waktu dekat ini.
Berita| 25 April 2020
BMW S 1000 XR model 2020 sudah diluncurkan oleh BMW Motorrad untuk pasar Indonesia. Motor ini mengusung gaya sport yang dipadukan oleh genre petualang.
Berita| 25 April 2020
Yamaha XSR155 merupakan motor retro modern yang dipasarkan sejak akhir tahun 2019 lalu. Motor bertemakan Sport Heritage itu tampaknya memiliki peminat yang cukup tinggi di Indonesia.
Berita| 24 April 2020
Harga minyak dunia dikabarkan tengah terjadi penurunan selama terjadinya pandemi virus Corona. Mengutip data dari Bloomberg, pada Kamis (23/4) lalu, harga minyak dunia berada di posisi 15 dollar AS.
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu
5 hari yang lalu
6 hari yang lalu




















