Sport| 11 September 2015
Simone Corsi catat waktu tercepat pada sesi latihan 1 Moto2 Misano, Italia. Beda tipis dari Johann Zarco, hanya 0,015 detik!
Sport| 11 September 2015
Enea Bastianini mendominasi sesi latihan 1 Moto3 Italia di sirkuit Misano.
Berita| 10 September 2015
Honda dikabarkan tengah menggembangkan sebuah mobil konsep yang diberi namanya Honda Project 2&4 Concept. Dan mobil ini menggunakan mesin layaknya mesin tunggangan Marquez di MotoGP
Berita| 9 September 2015
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIIM) kembali mengirimkan satu produknya ke luar negeri. Produk yang kembali diekspor oleh pabrikan berlambang garputala tersebut adalah All New Soul GT.
Tips & Modifikasi| 9 September 2015
Kalau hati sudah berbicara, siapapun mungkin tidak tidak bisa menolaknya. Tidak hanya selera soal lawan jenis, namun juga persoal memodifikasi motor kesayangan.
Berita| 5 September 2015
Dalam rangka Hari Pelanggan Nasional (Harpelnas) dan bentuk apresiasi kepada para pelanggan Yamaha, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menyelenggarakan aktivitas Yamaha Customer Day.
Berita| 5 September 2015
Menjaga kepercayaan para konsumen loyal merupakan tanggung jawab pokok PT. Wahana Makmur Sejati.
Sport| 5 September 2015
Menjelang akhir musim kompetisi MotoGP 2016, sejumlah kabar tentang perubahan isi team memang sudah mulai terdengar.
Sport| 5 September 2015
Pengoleksi poin tertinggi di kelas moto2, Johann Zarco, tidak ingin cepat-cepat naik kasta ke MotoGP. Kenapa ya?
Berita| 4 September 2015
Tak disangka, motor super buatan Honda replika besutan Marc Marquez ini laku 220 unit.
Berita| 4 September 2015
Meski tanpa seremoni, Honda memperbarui Vario FI 110 dengan teknologi eSP. Harga tetap sama, lho.
Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Meski sering mengudara tidak membuatnya melupakan kehidupan di darat. Pasalnya sang pilot salah satu maskapai penerbangan nasional ini juga suka terhadap motor modifikasi.
Berita| 3 September 2015
Honda Sonic 150 R berhasil menjadi motor terbaik dalam ajang pameran Indonesia International Motor Show 2015.
Berita| 3 September 2015
Mobil Ada Pagani Zonda, kini motor Punya Confederate Motorcycle G2 P51 Combat Fighter. Motor ini mempunyai mesin besar V-Twin yang menghasilkan tenaga sebesar 200 dk dan torsi 230 Nm.
Berita| 1 September 2015
Triumph diganjar predikat Juara 3 booth terbaik untuk kategori Non APM Gaikindo.
21 jam yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















