Tips & Modifikasi| 19 September 2016
Sandy, pemilik Yamaha Soul GT keluaran 2013 cemas karena lampu indikator injeksi skuter matiknya yang terus menyala saat mesin mulai dihidupkan.
Tips & Modifikasi| 17 September 2016
Saat ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) 2016 menyambangi Indonesia beberapa waktu lalu, kami sempatkan untuk melongok paddock khusus Suzuki Asian Challenge (SAC) 2016
Sport| 17 September 2016
Kedua pembalap Indonesia Galang Hendra dan Imanuel Pratna mengawali kegiatannya di hari ketiga Master Camp Yamaha VR46 dengan cara berbeda.
Berita| 17 September 2016
Pekan ini Yamaha Vietnam menampilkan video teaser ke-2 dari produk anyar mereka yang berjuluk Yamaha NVX. Skuter yang berdesain futuristik ini diprediksi akan menjadi lawan berat Honda Vario 150.
Sport| 15 September 2016
Dua pembalap Yamaha Galang Hendra Pratama dan Imanuel Pratna sampai di Cattolica, Milan Italia (12/9). Keduanya siap mengikuti kegiatan Yamaha VR46 Master Camp ke-2 yang berlangsung selama lima hari
Berita| 14 September 2016
Data penjualan motor dari AISI menunjukkan dua produk skuter matik, yakni Honda BeAT dan Yamaha Mio sebagai varian paling laris di Indonesia. Lalu bagaimana komparasinya?
Komunitas| 11 September 2016
Bukan sekedar jalan-jalan menikmati pemandangan, Pecinta Kawasaki Ninja 2-Tak yang tehimpun dalam Ninja Palkor AjaH (NPAH) memanfaatkan libur panjang akhir pekan menikmati pemandangan waduk Cirata.
Berita| 8 September 2016
Merayakan Hari Pelanggan Nasional 4 September, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) memberikan program khusus untuk pembelian Mio Z pada 5 September sampai 30 September 2016.
Berita| 7 September 2016
Baru tahun lalu PT Kawasaki Motor Indonesia meluncurkan versi anyar dari trail Kawasaki KLX 150BF SE, dan kini pabrikan berlogo huruf K tersebut mulai menyegarkan model tersebut.
Berita| 5 September 2016
Vespa GTS 300 Super Sport kini hadir di Indonesia, dengan mesin empat langkah, silinder tunggal 300 cc dengan empat katup serta sistim pendingin cair dan injeksi
Berita| 31 August 2016
MV Agusta yang belum lama menampilkan superbike anyar mereka yang berjuluk F4Z. Tak perlu bingung, F4Z merupakan pengembangan varian legendaris mereka, F4. Hanya saja, dalam mengembangkannya, MV Agu
Tips & Modifikasi| 24 August 2016
Maraknya ajang balap komunitas alias track days di Indonesia disambut meriah dengan banyaknya komponen pendukungnya. Salah satunya fairing balap tanpa lampu, alias fairing buta.
Berita| 23 August 2016
Kabar sedih hadir dari pabrikan motor Suzuki di Malaysia. Pasalnya pekan lalu, produsen motor berlambang huruf S ini baru saja memutuskan untuk menutup fasilitas pabrik perakitannya di Negeri Jiran.
Berita| 20 August 2016
Selama ini Ducati Diavel dikenal sebagai pembuat segmen tersendiri di keluarga Ducati. Dan versi tertingginya, X Diavel S hadir di Indonesia lewat GIIAS 2016
Tips & Modifikasi| 19 August 2016
Autovision mengenalkan berbagai lampu LED dan projie mereka untuk motor dalam ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu




















