Tips & Modifikasi | 15 March 2020
Membeli motor bekas merupakan salah satu cara mudah memiliki kendaraan dengan harga yang lebih murah. Namun terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika membeli motor bekas.
Berita | 15 March 2020
Tilang Elektronik atau E-TLE telah diberlakukan pada sejumlah ruas jalan di Jakarta. Bahkan saat ini, E-TLE sudah dapat mencatat pelanggaran lalu lintas terhadap kendaraan bermotor.
Berita | 14 March 2020
Polisi tidur ataupun marka kejut kerap ditemukan di jalanan Indonesia. Biasanya polisi tidur ini berfungsi sebagai penahan laju kecepatan kendaraan sepeda motor.
Berita | 14 March 2020
Puluhan anak LPKA diberikan Technical Training Level 1 dengan berbagai teori teknis oleh tim Training Center Wahana.
Berita | 5 March 2020
Modifikasi biasanya kerap dilakukan oleh para pemilik sepeda motor. Modifikasi biasanya dilakukan baik di sektor performa ataupun sektor aksesoris agar merubah tampilan.
Berita | 3 March 2020
Isu pencemaran udara gara-gara emisi gas buang sepeda motor merupakan pembahasan yang sudah sejak lama dibahas secara global maupun nasional.
Berita | 2 March 2020
Federal oil merupakan brand oli yang telah lama hadir di Indonesia. Kali ini merek pelumas tersebut berhasil meraih Top Brand Award 2020 untuk kategori 2 Wheel Engine Lubricants.
Berita | 29 February 2020
Kawasaki Ninja ZX-25R merupakan motor sport 250 cc yang sedang banyak dibicarakan para pecinta roda dua. Ninja ZX-25R sendiri pertama kali muncul di hadapan publik pada ajang Tokyo Motor Show 2019.
Berita | 25 February 2020
Yellow Box Junction merupakan marka jalan berwarna kuning yang tergambar di persimpangan jalan. Biasanya marka jalan ini hadir di ruas jalan yang padat.
Berita | 23 February 2020
Kali ini, sebanyak 60 siswa SMK ikuti perlombaan yang digelar di Safety Riding Center Wahana, Jatake Tangerang.
Tips & Modifikasi | 22 February 2020
Kendaraan merupakan alat transportasi yang sangat dibutuhkan untuk mendukung aktivitas. Bagi yang baru memulai karirnya, biasanya memiliki kebingungan memilih kendaraan yang sesuai dengan penghasilan.
Berita | 19 February 2020
Berdasarkan peraturan dalam Undang-Undang Republik Indonesia No. 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, pengendara harus dibekali dengan surat-surat lengkap.
Berita | 19 February 2020
Yamaha kembali mengadakan Program SMK Binaan di tahun ini dengan menggelar aktivitas Train to Trainer Level 2. Aktivitas ini adalah tahap pelatihan lanjutan dari Yamaha Indonesia kepada guru terpilih.
Tips & Modifikasi | 18 February 2020
Biasanya fitur lampu hazard diberikan pada motor berkapasitas besar. Namun belakangan ini, pabrikan telah memberikan fitur tersebut kepada produk motor kecilnya.
Berita | 18 February 2020
Musim hujan masih melanda sejumlah daerah di Indonesia, terutama DKI Jakarta. Tentunya musim hujan kerap menjadi persoalan tersendiri bagi pengendara motor.
8 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu