Berita| 10 October 2020
Honda PCX Hybrid merupakan skutik premium yang dipasarkan oleh PT Astra Honda Motor sejak beberapa tahun lalu. Motor ini memiliki keunikan yang memadukan mesin bensin dan penggerak listrik.
Berita| 10 October 2020
BMW Motorrad resmi meluncurkan produk terbarunya, yakni G 310 R. Motor ini sendiri dirilis bersamaan dengan model G 310 GS.
Berita| 8 October 2020
Sebelumnya, PT Piaggio Indonesia telah memiliki model standar dari Vespa Sprint, salah satunya adalah Sprint S 150 i-get ABS. Lantas, apa bedanya Vespa Sprint 150 Racing Sixties dan tipe Standarnya?
Berita| 8 October 2020
Skutik bermesin di bawah 125 cc saat ini hanya dihadirkan oleh sejumlah pabrikan saja, salah satunya adalah AHM. Di segmen ini, terdapat beberapa model, seperti BeAT, Genio, serta Scoopy.
Berita| 7 October 2020
Skuter tiga roda anyar dihadirkan oleh PT Piaggio Indonesia pada sosok MP3 500 HPE Sport Advanced. Berikut detail spesifikasinya.
Berita| 7 October 2020
Jajaran model edisi khusus 40 tahun BMW GS kini telah lengkap berkat kehadiran R 1250 GS dan R 1250 GS Adventure. Keduanya dirilis bersamaan dengan model BMW G 310 GS.
Berita| 6 October 2020
Honda CBR250RR SP Quick Shifter sukses mengaspal di pasar Indonesia pada beberapa bulan lalu. Kali ini PT Astra Honda Motor (AHM) melengkapinya dengan dua varian terbaru. Apa saja?
Berita| 6 October 2020
Suzuki menghadirkan pilihan warna baru pada motor sport fairing 250 cc-nya, yakni Gixxer SF 250. Apa saja yang ditawarkan dan berapa harganya?
Berita| 2 October 2020
D-Tracker 150 Special Edition resmi dihadirkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) ke Tanah Air. Berikut detail spesifikasinya.
Berita| 2 October 2020
Hal ini pun diungkapkan oleh salah satu konsumen Yamaha XSR 155 asal Papua, Dani Brekelle.
Berita| 30 September 2020
Triumph belakangan ini dikabarkan tengah menyiapkan produk motor terbarunya bergaya naked sport, Trident. Kabarnya, motor tersebut bakal segera dirilis pada kuartal pertama tahun 2021.
Berita| 30 September 2020
PT Piaggio Indonesia beberapa waktu lalu resmi menghadirkan edisi terbatas dari Vespa Primavera Sean Wotherspoon. Lantas, apa yang membedakan keduanya?
Berita| 30 September 2020
Beberapa waktu lalu viral terjadi kecelakaan di dekat Cilandak Town Square karena jalanan yang tidak rata. Kecelakaan tersebut melanda pengendara yang sulit mengendalikan motornya yang ber geal-geol.
Berita| 30 September 2020
Honda Supra GTR 150 merupakan motor bebek berkapasitas paling besar saat ini. Motor bebek super ini telah diluncurkan pada pertengahan tahun 2019 lalu.
Berita| 30 September 2020
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) kembali diterapkan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Pada masa ini, sebagian masyarakat pun mencari alternatif transportasi untuk kegiatan sehari-hari.
12 jam yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu



















