Berita | 21 September 2020
Kawasan Wisata Puncak, Cisarua, Bogor, kerap menjadi destinasi rekreasi para pecinta sepeda motor. Akan tetapi demi mencegah penularan virus Corona, Bupati Bogor memberlakukan pembatasan pengunjung.
Berita | 20 September 2020
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengeluarkan Peraturan Menteri Nomor 59 Tahun 2020 tentang Keselamatan Pesepeda di Jalan. Terdapat beberapa aspek utama yang diatur dalam PM 59 Tahun 2020.
Berita | 20 September 2020
Pengguna kendaraan bermotor di Indonesia tampaknya masih banyak yang menyepelekan penggunaan pelat nomor. Hal ini didasari oleh banyaknya penggunaan pelat nomor yang tidak sesuai aturan.
Berita | 20 September 2020
Sejumlah komponen sepeda motor memang harus diganti sebagai bentuk perawatan agar lebih awet. Tetapi Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) alias plat nomor juga kerap diganti-ganti oleh pemiliknya.
Tips & Modifikasi | 18 September 2020
Oleh sebab itu, Ludhy memberikan beberapa tips agar pandai memprediksi suatu bahaya di jalan raya. Apa saja?
Berita | 7 September 2020
BMW Amerika Utara mengeluarkan kampanye penarikan kembali alias recall pada produk R 1250 model 2021. Kampanye recall ini dikarenakan label atau stiker panduan tekanan ban mudah lepas.
Berita | 6 September 2020
Yamaha Freego menjadi salah satu produk andalan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) di segmen skutik 125 cc. Bagaimana detail spesifikasi serta apa saja fitur-fitur yang ditawarkan?
Berita | 6 September 2020
Kawasaki merupakan salah satu pabrikan motor Jepang yang menghadirkan beragam jenis motor di Indonesia. Perjalanannya di tanah air memang panjang, bahkan pabrikan hijau ini kerap menjadi pioneer.
Tips & Modifikasi | 4 September 2020
Nah, apa saja yang perlu diperhatikan agar remot keyless motor Honda Anda tetap awet? Berikut OtoRider sajikan beberapa tips-nya.
Berita | 3 September 2020
Yamaha Indonesia menawarkan beragam produk sepeda motor yang sangat lengkap di berbagai segmen. Kelengkapan produk dari pabrikan biru ini ternyata mengisi hampir semua kebutuhan konsumen.
Berita | 1 September 2020
Pengendara motor berbonceng tiga yang masuk ke jalan tol ramai diperbincangkan. Ketiga remaja tersebut memasuki jalan Tol Cikampek, tepatnya di Bekasi Timur, KM 8 , pada Minggu (30/8) kemarin.
Tips & Modifikasi | 31 August 2020
Perawatan kendaraan kesayangan merupakan hal yang wajib dilakukan agar tampilannya tetap menarik. Sayangnya, perawatan kendaraan kerap diasumsikan membutuhkan biaya yang besar.
Berita | 30 August 2020
Kabar kemunculan motor sport touring Yamaha kembali menjadi perbincangan hangat. Ditambah lagi, baru-baru ini muncul gambar render terbaru dari motor yang disinyalir adalah Yamaha Tracer 250 atau 300.
Berita | 28 August 2020
Pabrikan motor Honda resmi menghadirkan produk terbarunya, yakni All New Honda Hornet 2.0. Motor ini pun menjadi produk segmen 200 cc pertama yang menggunakan suspensi depan upside down.
Berita | 27 August 2020
Edisi terbatas dari skutik retro, Scoopy resmi diluncurkan oleh AP Honda Thailand. Skutik ini hadir dengan livery dan grafis merek permen terkenal asal Spanyol, Chupa Chups.
16 jam yang lalu
17 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu