Berita| 25 May 2021
All New Honda PCX 160 kerap dikeluhkan terkait masalah kebocoran air radiator dan kerusakan waterpump. Beberapa konsumen telah mengunjungi dealer atau bengkel Astra Honda Authorized Service Station.
Berita| 24 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire memiliki aksesoris resmi yang dihadirkan langsung oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Aksesoris resmi motor naked sport ini pun terdari dari beberapa komponen.
Sport| 24 May 2021
Danillo Petrucci berhasil meraih hasil positif saat menjalani seri MotoGP Le Mans, Prancis beberapa waktu lalu. Pembalap tim KTM Tech 3 ini finish di posisi ke-5 dalam kondisi balapan hujan.
Berita| 24 May 2021
Bermain di kelas mesin serupa, bagaimana hasil tes konsumsi bahan bakar antara All New Honda CB150R Streetfire 2021 dan Yamaha XSR 155? Siapakah yang lebih irit?
Berita| 24 May 2021
MV Agusta Rush 1000 2021 resmi dirilis secara terbatas. Motor naked ini kabarnya hanya akan diproduksi terbatas sebanyak 300 unit saja.
Berita| 23 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire mendapatkan banyak ubahan dari segi penampilannya. Salah satu ubahan paling mencolok dari motor sport naked 150 cc ini adalah penggunaan suspensi upside down.
Berita| 23 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire secara resmi diluncurkan untuk Indonesia pada awal bulan Mei lalu. Kini beberapa dealer telah meluncurkan secara regional untuk wilayahnya masing-masing.
Berita| 23 May 2021
SYM resmi meluncurkan produk terbarunya, Jet X 150 2021. Skutik gambot ini disebut sebagai salah satu penantang Honda PCX dan Yamaha NMax.
Berita| 22 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire akan diperkenalkan secara virtual kepada warga Jawa Barat nanti malam. Selain memperkenalkan, PT Daya Adicipta Motora (DAM) juga menggelar pameran otomotif virtual.
Berita| 22 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire akan diluncurkan secara regional untuk daerah Jawa Barat. Peluncuran di Jawa Barat ini dilakukan oleh main dealer langsung yakni PT Daya Adicipta Motora (DAM).
Berita| 22 May 2021
Berbekal spesifikasi mesin yang sama seperti generasi sebelumnya, berapa jarak yang bisa ditempuh oleh Honda CB150R Streetfire 2021 dengan satu liter bensinnya?
Motor Listrik| 21 May 2021
Rakata X5 merupakan motor listrik baru yang masuk pasar Indonesia baru-baru ini. Salah satu keunikan dari motor ini adalah harga banderolnya yang cukup kompetitif yakni Rp 20,5 juta.
Motor Listrik| 20 May 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai dan nyata di depan mata kita. Bukan hanya secara produk, tetapi pemerintah telah memiliki hitungan pajak serta plat nomor yang berbeda pada motor listrik.
Motor Listrik| 20 May 2021
Rakata Motor Indonesia secara resmi telah memperkenalkan dua motor listrik yang meramaikan industri otomotif Indonesia. Kedua motor listrik yang diluncurkan oleh Rakata adalah S9 dan X5.
Berita| 20 May 2021
Honda menghadirkan edisi terbatas dari motor bebek bergaya petualangnya, Cross Cub 110. Nah, apa saja yang ditawarkan Honda pada edisi terbatas Cross Cub 110 2021?
5 hari yang lalu
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu


















