Tips & Modifikasi | 10 October 2021
Modifikasi sepeda motor menjadi hal yang lumrah dilakukan para pecinta roda dua. Belum lama ini, potong atau modifikasi spatbor belakang menjadi tren modifikasi yang banyak dilakukan.
Berita | 7 October 2021
Suzuki masih memasarkan sejumlah produk sepeda motor untuk pasar Indonesia. Pabrikan Jepang yang satu ini masih konsisten menghadirkan produk yang dibutuhkan konsumen.
Berita | 2 October 2021
Astra Honda Motor (AHM) Safety Riding Park merupakan salah satu fasilitas milik pabrikan berlambang sayap merah. Fasilitas ini dapat digunakan sebagai tempat pelatihan safety riding.
Tips & Modifikasi | 28 September 2021
Tren desain lampu sebuah motor sport kini semakin kecil dan berbentuk tajam. Padahal lampu bukan hanya sebagai penerangan tetapi juga agar mudah dilihat pengendara lain.
Berita | 25 September 2021
Suzuki melengkapi layanan purnajualnya dengan menghadirkan produk pelumas ECSTAR untuk motor. Sebelumnya produk pelumas ini hanya dihadirkan untuk konsumen mobil saja.
Berita | 14 September 2021
Motor tersebut disinyalir merupakan Honda CRF190L. Lantas, apa saja yang ditawarkan dari motor ini dan berapa banderol harganya?
Tips & Modifikasi | 14 September 2021
Deus Ex Machina "Temple of Enthusiasm" merancang Yamaha XSR 155 dengan memadukan konsep "Moto & Surf". Bagaimana tampilannya?
Sport | 14 September 2021
Valentino Rossi menyudahi balapan seri Aragon, Spanyol di urutan ke-19 pada Minggu (12/9). Di akhir race, Rossi menyebut itu adalah balapan yang sulit.
Berita | 13 September 2021
Mio M3 125 merupakan salah satu model skutik 125 cc yang ditawarkan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM). Nama Mio sendiri cukup legendaris di Indonesia dan menjadi pelopor skuter matik.
Berita | 13 September 2021
Kedua merek asal Jepang itu pun memiliki andalan masing-masing, yakni Honda dengan Sonic 150R dan Suzuki bersama Satria F150-nya. Nah, bagaimana detail spesifikasi serta harga terbaru keduanya?
Sport | 7 September 2021
Andrea Dovizioso sudah lama diperbincangkan untuk mengisi tempat di Aprilia bersama Aleix Espargaro. Namun alih-alih Dovi yang masuk, Aprilia justru menandatangani kontrak dengan Maverick Vinales.
Berita | 3 September 2021
Meski jarang terdengar keluaran produk terbarunya, bukan berarti Suzuki berhenti memasarkan produk sepeda motor. Pabrikan Jepang yang satu ini masih eksis memasarkan beberapa model motor.
Sport | 1 September 2021
Maverick Vinales telah mencoba motor barunya untuk MotoGP 2022 dengan Aprilia RS-GP. Pembalap asal Spanyol itu telah melalui 65 lap di Sirkuit Misano dengan putaran waktu terbaik 1 menit 33 detik.
Berita | 1 September 2021
Polres Bogor akan menerapkan peraturan Ganjil-Genap di Jalan Puncak, Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Pemberlakuan aturan ini menyusul kejadian kepadatan pengunjung akhir pekan lalu.
Tips & Modifikasi | 25 August 2021
Teknologi injeksi pada sistem bahan bakar sepeda motor sudah banyak digunakan saat ini. Teknologi yang satu ini memiliki sistem yang lebih baik dibandingkan karburator.
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu
2 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu