Berita| 10 June 2021
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) akhirnya memberikan angin segar akan kehadiran produk barunya. Kabar segar ini diketahui melalui Instagram @kawasaki_indonesia.
Tips & Modifikasi| 10 June 2021
Entah karena kesibukan, atau alasan lainnya banyak juga pemilik motor yang tak sempat menyalakan tunggangannya. Selain penyimpanan, ada juga hal yang patut diperhatikan sebelum langsung dinyalakan.
Sport| 9 June 2021
Deretan tim serta pembalap MotoGP usai menjalani sesi tes resmi Barcelona pada Senin (7/6) kemarin. Pada tes tersebut, hadir juga Valentino Rossi bersama Petronas Yamaha.
Sport| 9 June 2021
Pol Espargaro belum juga menunjukkan performa impresif selama membela Repsol Honda. Di MotoGP 2021, pembalap bernomor 44 ini pun masih kesulitan bersaing di barisan depan.
Berita| 9 June 2021
Airoh baru saja memperkenalkan model helm anyarnya yang diberi nama H.20. Helm ini sendiri merupakan anggota terbaru dari seri Urban Jet.
Berita| 9 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-25R merupakan motor sport fairing yang paling fenomenal di beberapa tahun ini. Bahkan motor tersebut memiliki harga bekas yang jauh lebih mahal daripada standar versi baru.
Berita| 9 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-25R merupakan motor yang cukup fenomenal sejak diluncurkan di tahun 2020 lalu. Motor berbasis mesin 250 cc empat silinder itu pun digemari para pecinta sport fairing.
Motor Listrik| 8 June 2021
Skuter listrik Honda yakni Benly:e tertangkap kamera di India sedang melakukan pengetesan. Skuter listrik ini merupakan transportasi untuk layanan penjemputan/pengiriman barang dengan dek datar.
Berita| 8 June 2021
Memasuki bulan Juni 2021, sejumlah pabrikan motor telah meluncurkan senjata terbarunya. Namun hingga kini, Kawasaki Motor Indonesia (KMI) belum menunjukkan taringnya untuk tahun ini.
Sport| 8 June 2021
Agar bisa kembali kompetitif, Vinales juga baru saja merekrut kepala kru anyar yang pernah bekerjasama dengan Valentino Rossi, Silvano Galbusera.
Berita| 8 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-10R terbaru dikabarkan akan meluncur pada bulan Juni 2021 ini. Namun sudah memasuki bulan keenam ini, belum terdapat tanda-tanda peluncurannya.
Sport| 8 June 2021
Marc Marquez pun membenarkan jika Honda tengah menguji sistem aerodinamika motor RC213V.
Sport| 7 June 2021
Pemimpin klasemen kejuaraan dunia MotoGP Fabio Quartararo diberi hukuman setelah balapan. Hukuman ini diberikan karena risleting wearpacknya terbuka saat balapan.
Sport| 7 June 2021
Fabio Quartararo gagal memenangkan balapan ketujuh di MotoGP Catalunya yang berlangsung kemarin. Pembalap Monster Energy Yamaha ini mengalami insiden terbukanya jaket wearpack.
Tips & Modifikasi| 7 June 2021
Sejumlah builder pun menuangkan hasil karyanya pada Yamaha XSR 155 tersebut melalui Yard Built Indonesia, seperti yang dilakukan oleh Yasashii Garage.
15 jam yang lalu
19 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















