Berita | 17 November 2015
Skuter, apalagi yang bertransmisi matik bukanlah kendaraan yang lumrah di bawa bermain off road. Namun Honda ingin mengubah persepsi tersebut lewat skuter berjuluk City Adventure Concept ini.
Tips & Modifikasi | 16 November 2015
Kawasaki Z800 merupakan salah satu motor yang akan bisa aplikasi racikan knalpot baru HP Corse bernama Evoxtreme.
Sport | 15 November 2015
MotoGP sudah selesai digelar tahun 2015 ini, pabrikan ban asal Jepang ini pun pamitan kepada seluruh fans MotoGP di seluruh dunia.
Tips & Modifikasi | 15 November 2015
Motif ini bukan sticker, tapi beneran pakai serat karbon. Bedanya dengan komponen carbon fiber, yang ini hanya dilapis. Gaya dapat, tapi lebih murah!
Sport | 9 November 2015
Jorge Lorenzo angkat bicara soal kompetisinya dengan rival terberat, rekan setimnya, Valentino Rossi.
Berita | 7 November 2015
Setelah muncul sebagai motor konsep di awal tahun lalu, kini nama dan desain sketsa CRF250 Rally sudah masuk lembaga paten Eropa. Dan kemungkinan, kemunculan sebagai produksi massal tak lama lagi
Berita | 5 November 2015
Ducati mengeluarkan sebuah aplikasi yang yang ditujukan buat para pengguna Ducati Multistrada 1200 S untuk dapat mengetahui berbagai informasi tentang motornya.
Berita | 5 November 2015
Bolt Mobility, perusahaan asal Belanda memperkenalkan rancangan skuter listrik imut yang katanya lebih kencang dari pada Vespa LX50!
Tips & Modifikasi | 4 November 2015
Meningkatkan performa pada skutik injeksi harian, jangan dulu bored-up mesin bro. Bisa awali dengan ganti injektor dan ECU.
Tips & Modifikasi | 22 October 2015
Produsen knalpot asal Slovenia, Akrapovic terus mengembangkan line up produk mereka ke semua merek motor. Dan yang terbaru, Akrapovic turut merilis knalpot aftermarket untuk Suzuki GSX-S1000F.
Berita | 20 October 2015
Di Thailand, motor-motor mungil seperti Honda MSX 125, atau Kawasaki KSR bertebaran. Namun, seolah kurang puas, Kawasaki dikabarkan tengah mempersiapkan varian motor kecil terbaru berjuluk Z125.
Berita | 15 October 2015
Bagi Suzuki, setidaknya sudah ada dua kendaraan yang menyandang nama Hustler, yakni mobil mungil 600cc bertampang unik yang kini sudah dijual di Jepang. Serta motor T20 bermesin 2-tak 247cc.
Berita | 12 October 2015
Kawasaki merilis Ninja ZX-10R yang merupakan hasil riset langsung dari arena WSBK. Seperti apa detailnya? Berikut ini galeri foto superbike anyar andalan pabrikan hijau.
Berita | 9 October 2015
Setelah mendominasi ajang World Superbike Championship (WSBK) sejak beberapa tahun belakang, Kawasaki tampaknya masih ingin menguasai ajang balap motor tersebut beberapa musim ke depan.
Sport | 28 September 2015
Setelah sengit beradu dengan Rossi diposisi 2 dan 3 pada sirkuit Aragon, akhirnya Pedrosa mampu finish podium ke-2.
10 jam yang lalu
15 jam yang lalu
1 hari yang lalu
6 hari yang lalu
6 hari yang lalu