Sport| 23 July 2015
Sukses di MotoGP, Bridgestone akan jajal balap ketahanan 8 jam untuk membuktikan performa produknya.
Berita| 21 July 2015
Uni Eropa menuntut agar semua jenis kendaraan termasuk roda dua, untuk model 2016 di haruskan memiliki gas buang yang rendah polusi agar tetap ramah lingkungan.
Berita| 19 July 2015
Suzuki GSX-R1000 edisi spesial ulang tahun Gixxer ke-30. Gixxer adalah sebutan GSX-R sejak lahir pada 1984 silam, dalam keterangan resminya Suzuki GSX-R1000 tersedia di seluruh dunia
Sport| 18 July 2015
Chaz Davies berhasil naik ke posisi tertinggi catatan waktu setelah disalip Sykes dan Rea di sesi pertama.
Sport| 18 July 2015
Catatan waktu kedua rider Kawasaki ini meruntuhkan dominasi Chaz Davies, pembesut Ducati Panigale R yang sempat menguasai sepanjang awal sesi.
Berita| 18 July 2015
Konsepnya cukup radikal. Dengan bentuk yang jauh dari layaknya sepeda motor pada umumnya, justru mirip motor yang ada di film-film fiksi ilmiah yang menggambarkan motor dari masa depan.
Sport| 15 July 2015
Menghadapi paruh musim kedua WSBK, Kawasaki Racing Team (KRT) tampak yakin dengan bertengger di puncak klasemen sementara pabrikan, plus kedua ridernya yang menguasai klasemen rider.
Sport| 15 July 2015
Meskipun pernah terguling di Laguna Seca dua tahun lalu, Jonathan Rea tidak patah semangat.
Sport| 13 July 2015
Kala sebagian besar pelaku MotoGP hendak liburan musim panas, Marquez dan Pedrosa justru akan melakukan tes di Misano minggu depan.
Berita| 9 July 2015
Sasar pasar motor premium, PT. Kawasaki Motor Indonesia (KMI) gencar memanjakan konsumennya. Sebut saja Kawasaki Road Service, Rider Protection, Racing Academy sampai Kawasaki Journey.
Sport| 8 July 2015
Meski baru pertama kali merasakan balap di Suzuka Circuit, Jepang. Ia berhasil mengambil alih posisi puncak kelasemen sementara pembalap Suzuki Asian Challenge 2015.
Sport| 7 July 2015
Awan kelam menyelimuti Athina Forward Racing Team. Pasalnya, pebalap utama mereka, Stefan Bradl dipastikan absen pada seri motoGP yang akan digelar pada sirkuit Sachsenring akhir pekan ini.
Sport| 6 July 2015
Aoyama akan berlaga di MotoGP Sachsenring, Jerman pada weekend pekan ini dibawah bendera tim GoPro Motorrad
Sport| 6 July 2015
Setelah melakoni seri ke-2 ajang FIM Asia Road Race Championship di Indonesia. H.A.Yudhistira bersiap untuk debutnya dalam ajang 38th Suzuka 8-Hours Endurance Road Race di Suzuka , Jepang.
Sport| 1 July 2015
Jelang ronde ke-3 gelaran Suzuki Asian Challenge – Asia Road Racing Championship 2015 (6-7/7). PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) menggelar sesi latihan bersama para pembalapnya.
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















