Berita| 28 March 2016
Ratusan siswa SMK Fadillah mengikuti kegiatan pelatihan Honda bertajuk Wahana Berbagi Ilmu yang berlangsung di Aula SMK Fadillah, Tangerang Selatan pada Kamis, 24 Maret.
Berita| 27 March 2016
Osaka Motorcyle Show yang berlangsung pada 19-21 Maret lalu Honda juga pamerkan Honda CB1100 Tipe II mengusung konsep cafe racer.
Tips & Modifikasi| 24 March 2016
Suzuki ternyata sudah menyiapkan sederet aksesori resmi dari All New Satria F150. Mulai dari penambah gaya, hingga penunjang keamanan berkendara. Apa saja?
Sport| 21 March 2016
Sukses finish ke-4 dari start di posisi lima membuat Valentino Rossi kecewa. Sebab musim lalu, dirinya sukses menjadi yang tercepat. Toh demikian, Rossi tak ingin menyalahkan siapapun dalam hal ini.
Berita| 21 March 2016
Setelah foto bocoran fotonya tersebar beberapa waktu lalu, tampaknya skuter matik anyar, Yamaha Mio Z siap menyapa kita tak lama lagi.
Komunitas| 18 March 2016
Selain kopdar dan touring, komunitas sepeda Honda juga memiliki aktifitas beragam seperti yang baru-baru ini dilaksanakan yaitu "Bikers Camp Management".
Tips & Modifikasi| 16 March 2016
Throttle body menjadi salah satu kuncian dalam ubahan peningkatan performa motor injeksi. Meski masih jarang, throttle body aftermarket kini bisa ditemuai di pasaran
Berita| 16 March 2016
Tim Safety Riding Promotion (SRP) Main Dealer sepeda motor Honda area DKI Jakarta dan Tangerang, Wahana Makmur Sejati (WMS) atau Wahana Honda juga mengadakan kegiatan pelatihan safety riding bagi angg
Berita| 15 March 2016
Berjuangan berat dirasakan tim ekspedisi Indonesia Rider ke Himalaya. Ada rasa haru, bangga bisa mencapai separo dari ketinggian keseluruhan pegunungan tertinggi di dunia.
Berita| 15 March 2016
Merayakan Hari Hak Konsumen Sedunia, Honda VIP Card memberikan diskon 50 untuk pembelian AHM Oil di seluruh AHASS area DKI Jakarta dan Tangerang.
Berita| 12 March 2016
Gelaran Pasar Jongkok Otomotif (PARJO) 2016 dimulai hari ini (12/3). Dan panitia optimis, event tahun ini akan menjaring 30.000 pengunjung, selama dua hari gelaran tahunan tersebut.
Berita| 12 March 2016
Wahana Makmur Sejati atau Wahana Honda, Main Dealer sepeda motor Honda area DKI Jakarta dan Tangerang konsisten memberikan pengetahuan safety riding. Kali ini pengetahuan diberikan pada kurir JNE.
Berita| 12 March 2016
Selain didera kerusakan motor, tim Indonesia Rider Expedition bertemu handycap yang membuat nyali ciut. Menyeberangi jurang dengan ketinggiak 117 m sejauh 3.5 km tanpa jaring pengaman jembatan.
Berita| 11 March 2016
Memasuki hari kedua, Tim Indonesia Rider Expedition Himalaya tengah mempersiapkan masuk jalur. Persiapan motor dan mental, mengingat kondisi jalan kota Phokara sangat semrawut dan berbahaya.
Tips & Modifikasi| 7 March 2016
Pabrikan asal Swedia ini mulai memanjakan konsumennya di tanah air dengan menawarkan berbagai aksesori, dan apparel.
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu



















