Berita| 16 July 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) baru saja memberi penyegaran pada skutik entry level-nya, yakni All New Honda BeAT series. Berbekal penyegaran itu, bagaimana detail spesifikasinya?
Sport| 15 July 2021
Kejelasan masa depan Valentino Rossi di ajang MotoGP 2022 masih menjadi misteri. Hingga kini, pembalap Petronas Yamaha itu belum juga memberikan pengumuman resmi.
Berita| 15 July 2021
Memasuki Juli 2021, bagaimana detail spesifikasi serta berapa banderol harga terbaru dari Kawasaki W175 series dan Yamaha XSR 155?
Sport| 14 July 2021
Setiap pembalap tentunya mengetahui bahwa kecelakaan merupakan pengalaman buruk. Namun dalam dunia balap, hal ini terkadang sulit untuk dihindari.
Tips & Modifikasi| 14 July 2021
Oleh sebab itu, PT Daya Adicipta Motora (DAM) bersama bengkel resmi Astra Honda Authorized Service Station (AHASS) menawarkan layanan servis kunjung ke rumah atau Home Service.
Berita| 13 July 2021
PT Astra Honda Motor kembali melanjutkan berbagi kepada masyarakat di masa pandemi. Aktivitas ini dilakukan dengan menyerahkan Alat Pelindung Diri (APD), puluhan hewan kurban, dan sembako.
Sport| 13 July 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 Fabio Di Giannantonio akan melakukan debut ke kelas utama yakni MotoGP pada 2022. Diggia sapaan akrabnya pun yakin telah siap akan tantangan di depan.
Sport| 13 July 2021
Alex Marquez mengalami musim yang sulit di MotoGP 2021. Dalam beberapa seri, pembalap LCR Honda ini belum juga mampu menembus barisan depan.
Berita| 12 July 2021
Negara tetangga yakni Malaysia resmi meluncurkan skutik terbarunya yang bernama WMoto Xtreme 150i. Skutik ini diproduksi dan merek asal negeri Malaysia yang tampil dengan gaya petualang.
Berita| 12 July 2021
Honda Supercub C125 merupakan motor bebek legendaris yang kembali dihidupkan oleh PT Astra Honda Motor. Kini motor tersebut tampil lebih modern dengan mesin yang yang lebih besar.
Berita| 12 July 2021
Vespa Primavera 75th Anniversary merupakan edisi terbatas dari skuter matic asal Italia yang diluncurkan beberapa waktu lalu. PT Piaggio Indonesia menghadirkan produk ini untuk merayakan ulang tahun.
Tips & Modifikasi| 11 July 2021
Untuk memeriksa kondisi oli mesin Honda BeAT, peralatan yang dibutuhkan hanya tang dan kain atau lap bersih. Lalu, apa langkah-langkah yang perlu dilakukan?
Sport| 10 July 2021
Keputusan Maverick Vinales berpisah dengan tim Monster Energy Yamaha meramaikan bursa pembalap musim 2022. Terbaru, Vinales dikabarkan memiliki peluang untuk kembali ke tim Suzuki.
Sport| 9 July 2021
Pol Espargaro masih berjuang untuk beradaptasi dengan motor Honda RC213V. Di musim ini, rekan setim Marc Marquez di Repsol Honda itu baru mengumpulkan 41 poin dan bertengger di posisi ke-12 klasmen.
Sport| 9 July 2021
Sepanjang perjalanan, terlihat Honda RC213V tak hanya menjelajah lintasan aspal. Motor tersebut juga melewati berbagai macam kontur jalan, mulai dari rerumputan hingga jalan berbatu.
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu



















