Berita| 7 July 2015
PT YIMM yang diwakili Yamaha DDS Jakarta mencatat penjualan terbanyak sepanjang event Jakarta Fair 2015. Dari sekian model yang dipajang ternyata Yamaha All New Soul GT paling diminati.
Berita| 28 June 2015
Tidak hanya menghadirkan Yamaha NMAX non-ABS, PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) juga menyiapkan beberapa aksesoris bagi Yamaha NMAX yang langsung didatangkan dari Eropa.
Berita| 26 June 2015
Sepertinya Yamaha NMAX sedang jadi primadona. Ini terbukti dari pembelian Yamaha NMAX lewat program booking online. Sebanyak 1000 unit NMAX ludes terjual dalam 12 jam.
Berita| 25 June 2015
Tidak hanya di Indonesia yang sedang ramai dengan pasar skutiknya. Di India, Honda Motorcycle & Scooter India Pvt. Ltd (HMSI) baru saja meluncurkan model facelift Aviator dan Activa i.
Sport| 24 June 2015
Putaran kedelapan diprediksi akan menjadi pertarungan antara Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo untuk duduk di puncak klasemen. Selisih poin yang sangat tipis antar keduanya menjadi biang pertarungan.
Berita| 22 June 2015
Setelah sebelumnya menghadirkan Yamaha Nmax berfitur ABS. Kali ini PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis versi terbaru dari skutik 150 cc tersebut tanpa disemati fitur ABS.
Berita| 18 June 2015
Bersamaan dengan Festival Wheels and Waves (11-14/6) yang digelar di pantai favorit di Biarritz, Perancis. BMW Motorrad menghadirkan sepeda motor berjenis scrambler, BMW Concept Path 22.
Sport| 11 June 2015
Jorge Lorenzo disinyalir sebagai rider paling siap hadapi home race di Catalunya. Marc Marquez pun tak mau ketinggalan mengulangi kemenangan tahun lalu. Tapi ingat, masih ada Valentino Rossi!
Berita| 10 June 2015
Seakan ingin serius meramaikan pasar motor beraura balap. PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) 2W memberikan penyegaran terhadap produk-produknya. Salah satunya adalah Suzuki Address yang kini hadir denga
Berita| 6 June 2015
Kerjasama ini ternyata merupakan kelanjutan investasi yang sudah dilakukan Pirelli dan Astra Otoparts. Yaitu dengan membangun joint venture pabrik ban sepeda motor PT Evoluzione Tyre di Subang.
Berita| 1 June 2015
Hadir pertama kali di ajang IMoS ( Indonesia Motorcycle Show) tahun 2014 lalu, Yamaha MT-09 selalu menjadi menjadi buah bibir di kalangan riders.
Berita| 28 May 2015
Kabar gembira bagi para Riders pecinta Honda PCX, skutik premium berlambang sayap tunggal ini akan hadir dalam pilihan warna baru. AHM akan memperkenalkan Honda PCX dengan warna baru di PRJ
Berita| 28 May 2015
All New Honda BeAT eSP yang di ekspor ke Filipina oleh diproduksi PT. Astra Honda Motor (AHM) ternyata bukan produk sembarangan, lo. Skutik ini diproduksi dan dirakit langsung oleh putra-putra bangsa
Tips & Modifikasi| 21 May 2015
Sempat dihentikan produksinya pada 2014, kini Vespa S hadir mengisi pasar skutik kelas 125 cc.
7 jam yang lalu
13 jam yang lalu
15 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu



















