Berita| 18 June 2020
Triumph Rocket 3 secara resmi dipasarkan oleh Triumph Indonesia di bawah naungan PT Garda Andalan Selaras (GAS). Motor besar ini dipasarkan dalam dua varian, yakni GT dan R.
Berita| 18 June 2020
Ducati resmi menghadirkan motor terbarunya, yakni Hypermotard 950 RVE. Sebelumnya, motor ini lebih dulu hadir sebagai konsep pada tahun lalu di Concorso d'Eleganza Villa d'Este di Italia.
Berita| 17 June 2020
Vespa merupakan skuter yang hadir di Indonesia dengan sejarah panjang. Kelegendarisan yang dimilikinya membuat sejumlah orang jatuh hati untuk merawat Vespa yang sudah tua.
Berita| 17 June 2020
Kabar teranyar, merek asal Italia ini akan meluncurkan generasi terbaru dari motor sport fairing-nya, yakni 302R.
Sport| 16 June 2020
Pengamat MotoGP, Carlo Pernat memberikan beberapa pandangannya terkait situasi yang terjadi di ajang balap tersebut, salah satunya tentang masa depan Marc Marquez.
Berita| 16 June 2020
AHM memang memberikan sejumlah informasi secara digital melalui website mereka ataupun sosial media. Informasi yang diberikan pun banyak terkait program, pelayanan, protokol kesehatan, hingga promo.
Berita| 15 June 2020
Suzuki Katana 2020 resmi diluncurkan di Jepang beberapa waktu lalu. Kabarnya, motor legendaris ini pun akan segera dirilis di Thailand. Bagaimana detail spesifikasinya?
Berita| 15 June 2020
Tak hanya BeAT, Honda juga memiliki beberapa pilihan skutik bermesin 110 cc. Skutik tersebut antara lain adalah Genio dan Scoopy.
Berita| 15 June 2020
Motor Besar Club Indonesia chapter Jakarta Barat melakukan sunday morning ride (Sunmori) pada Minggu (14/6). Kegiatan ini diikuti oleh beragam sepeda motor baik dari yang kecil hingga yang besar.
Berita| 15 June 2020
Pandemi Covid-19 tentunya mempengaruhi sejumlah industri, tidak terkecuali otomotif. Astra Honda Motor (AHM) telah diberitakan akan penurunan penjualan sejak merebaknya wabah ini.
Berita| 14 June 2020
Skutik ini pun dikabarkan mendapat cukup banyak ubahan di sektor desain dan fiturnya. Seperti apa detailnya?
Berita| 14 June 2020
Pada masa pandemi Covid-19, Astra Honda Motor (AHM) terus berupaya memberikan layanan perawatan sepeda motor kepada konsumen. Salah satunya adalah dengan meningkatkan layanan Home Service.
Berita| 14 June 2020
Merebaknya pandemi virus Corona memang tidak dapat dipungkiri sangat berpengaruh pada industri sepeda motor. Bagaimana optimisme AHM menghadapi era baru setelah pandemi Covid-19?
Berita| 14 June 2020
Cuplikan gambar terkait peluncuran Benelli 302R terbaru mencuat ke publik. Motor sport fairing ini pun diduga akan segera dirilis dalam waktu dekat.
Berita| 14 June 2020
Yamaha WR 155R merupakan produk motor terbaru yang mengisi segmentasi pasar motor sport petualang. Diluncurkan pada akhir 2019 lalu, motor ini pun secara perlahan mulai mengaspal di sejumlah kota.
20 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















