Berita| 26 August 2020
Pabrikan motor asal Inggris, yakni Triumph telah mengadakan konferensi pers dengan peluncuran prototipe motor baru. Prototipe tersebut adalah motor modern naked kelas menengah yakni Triumph Trident.
Berita| 26 August 2020
Vespa S 125 i-get merupakan line-up skutik Vespa yang telah lama hadir di Indonesia. Kini, versi terbaru dari skutik tersebut dikabarkan akan segera meluncur.
Berita| 26 August 2020
PT Piaggio Indonesia memperluas jaringan penjualannya dengan meresmikan dealer baru di Bandar Lampung. Kehadiran dealer baru ini merupakan kolaborasi dengan PT Sinar Inti Harapan.
Berita| 25 August 2020
Motor bebek Winner X model 2020 resmi dihadirkan oleh pabrikan Honda. Motor ini pun mendapatkan sentuhan ubahan. Apa saja?
Tips & Modifikasi| 24 August 2020
Produk terbaru BMW R18 telah resmi dirilis beberapa waktu lalu. Motor bergaya cruiser klasik ini pun menjadi sasaran empuk untuk mendapatkan sentuhan modifikasi.
Sport| 23 August 2020
MotoGP 2020 Styria usai digelar di lokasi yang sama seperti balapan minggu lalu, yakni Sirkuit Red Bull Ring, Austria. Berikut hasil lengkap MotoGP Styria 2020.
Sport| 23 August 2020
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez masih harus berjuang dengan pemulihan cedera yang dialaminya. Menanggapi hal tersebut, Valentino Rossi pun memberikan komentarnya.
Berita| 23 August 2020
GPX Racing, merek motor asal Thailand resmi menghadirkan produk motor bebek terbarunya, yakni Popz 110 2020.
Berita| 23 August 2020
Yamaha Y15ZR atau di Indonesia lebih dikenal sebagai MX King 150 hadir dengan livery MotoGP Monster Energy di Malaysia.
Komunitas| 21 August 2020
Komunitas General Team Vespa Society (GTVS) Indonesia lakukan perjalanan turing dari Jakarta menuju Bandung, Jawa Barat.
Berita| 19 August 2020
Triumph Motorcycle Indonesia dibawah PT Garda Andalan Selaras (GAS Motorcycles) telah meluncurkan New Triumph Tiger 900. Model terbaru ini menggantikan model sebelumnya yakni Tiger 800.
Berita| 18 August 2020
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) memperingati Hari Kemerdekaan Indonesia dengan menggelar kegiatan bertajuk 'Independence Day WR 155R Fun Adventure Touring'.
Motor Listrik| 17 August 2020
Kabarnya, Kymco pun akan memboyong salah satu skuter listriknya, yakni Like EV ke Indonesia sesegera mungkin.
Komunitas| 17 August 2020
Komunitas Suzuki GSX Owner Indonesia (SUGOI) Chapter Nganjuk jalin silaturahmi sesama anggotanya dengan menggelar gathering.
Tips & Modifikasi| 16 August 2020
Banyak yang belum tahu, ternyata saat ini pemilik kendaraan dapat mengecek tarif pajak kendaraan bermotor (PKB) lewat smartphone. Mengingat PKB harus dibayarkan setahun sekali dan merupakan kewajiban.
9 jam yang lalu
11 jam yang lalu
17 jam yang lalu
18 jam yang lalu
18 jam yang lalu




















