Berita| 19 July 2021
Sekali lagi pabrikan Cina membuat heboh dunia otomotif roda dua karena kerap membuat produk replika. Kali ini dari merek bernama Dayun, memperkenalkan sebuah motor naked sport Chi 302.
Sport| 19 July 2021
Maverick Vinales belum memberikan keputusannya terkait tim yang akan dibela pada MotoGP 2022 mendatang. Pembalap bernomor 12 ini resmi berpisah dari Monster Yamaha pada akhir musim 2021.
Tips & Modifikasi| 19 July 2021
Kira-kira hal apa yang dilakukan dalam waktu 5 menit untuk menjaga motor tetap awet?
Sport| 19 July 2021
Marc Marquez terus menunjukkan peningkatan performa di gelaran MotoGP 2021. Sempat kesulitan usai kembali dari cedera, pembalap Repsol Honda ini perlahan memperlihatkan kemampuan terbaiknya.
Berita| 19 July 2021
Mutt Motorcycles asal Birmingham, Inggris meluncurkan produk bergaya retro barunya, Akita 125. Motor ini pun hadir dengan mengusung tampilan sebuah bratstyle klasik.
Berita| 19 July 2021
Yamaha YZF-R7 merupakan motor sport full fairing terbaru dari pabrikan Iwata. Motor sport 700 cc ini sebelumnya diluncurkan untuk mengganti posisi Yamaha R6 yang dihentikan produksinya.
Sport| 18 July 2021
Pembalap Petronas Yamaha, Franco Morbidelli kemungkinan besar bakal absen dalam beberapa seri awal paruh kedua MotoGP 2021 akibat cedera. Kini, kabarnya posisi Morbidelli digantikan Cal Crutchlow.
Berita| 18 July 2021
Scooter VIP merupakan salah satu bengkel yang mendistribusikan komponen aftermarket merek Polini dan Malossi. Kini cabang di Jawa Timur, tepatnya di Kota Surabaya memiliki alamat baru.
Berita| 18 July 2021
Berikut daftar empat pemenang yang akan mewakili Jawa Barat di ajang AHM Best Student tingkat nasional.
Sport| 18 July 2021
Marc Marquez perlahan menunjukkan kemampuan terbaiknya usai absen lama akibat cedera. Penampilan fantastis di seri Jerman dan Belanda menjadi salah satu penandanya.
Tips & Modifikasi| 18 July 2021
Nah, cara ini juga dapat dilakukan untuk menghemat biaya jasa bengkel. Kira-kira bagaimana caranya dan apa saja peralatan yang dibutuhkan?
Berita| 17 July 2021
Sejumlah negara mengumumkan rencana untuk menghentikan kendaraan berbahan bakar konvensional memasuki era kendaraan listrik. Sekarang negara-negara di Uni Eropa juga menetapkan batas waktunya.
Sport| 17 July 2021
Tim Suzuki Ecstar belum menunjukkan kemampuan terbaiknya hingga paruh pertama musim MotoGP 2021 usai. Dua pembalapnya, Joan Mir dan Alex Rins masih kesulitan untuk bersaing di barisan depan.
Berita| 17 July 2021
Harley-Davidson pernah menguasai pasar motor cruiser Amerika di tahun 1990-an. Pabrikan asal Milwukee itu menjadi satu-satunya merek yang menguasai pasar karena belum memiliki pesaing.
Berita| 17 July 2021
Nah, kira-kira bagaimana detail spesifikasi mesin yang ditawarkan oleh Yamaha FreeGo?
4 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu


















