Sport| 1 June 2021
Tim Honda tengah mengalami performa yang naik turun di MotoGP 2021. Tak hanya Repsol Honda, penampilan kurang maksimal juga ditunjukkan oleh LCR Honda.
Tips & Modifikasi| 1 June 2021
Peranti pengereman menjadi salah satu komponen motor yang perlu mendapatkan perawatan secara berkala. Sistem pengereman sendiri terdiri dari beberapa part, di antaranya adalah minyak rem.
Sport| 1 June 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) mengalami insiden di balapan Moto2 Italia pada hari Minggu (30/5) kemarin. Insiden dialami dua pembalapnya yakni Nicolo Bulega dan Fabio Di Giannantonio.
Tips & Modifikasi| 1 June 2021
Porting Polish merupakan modifikasi yang mengubah aliran masuk udara dan bahan bakar ke klep. Modifikasi ini kerap dilakukan bagi pengendara motor yang menginginkan performa lebih pada tunggangannya.
Tips & Modifikasi| 31 May 2021
Tak hanya mesin, sistem pengereman pun perlu mendapatkan perawatan rutin, salah satunya komponen minyak rem. Lantas, apa efeknya bila minyak rem tak diganti?
Tips & Modifikasi| 31 May 2021
Modifikasi throttle body down draft menjadi salah satu cara untuk meningkatkan performa motor. Disebutkan, dengan menggunakan throttle body down draft dapat meningkatkan tenaga hingga 2 tenaga kuda.
Tips & Modifikasi| 31 May 2021
Rem menjadi salah satu peranti penting pada kendaraan, khususnya motor. Tak melulu soal akselerasi kencang, sistem pengereman yang baik juga tentunya diperlukan agar berkendara tetap aman dan nyaman.
Tips & Modifikasi| 30 May 2021
Agar tetap bekerja optimal, komponen ini tentu saja memerlukan perawatan berkala. Lantas, bagaimana dampaknya jika radiator mengalami kerusakan?
Tips & Modifikasi| 30 May 2021
Throttle body down draft menjadi modifikasi mesin sepeda motor yang banyak digemari saat ini. Modifikasi throttle body down draft membuat aliran udara dan bensin langsung masuk ke klep.
Sport| 30 May 2021
Alex Rins masih terus berusaha mengembalikan performa terbaiknya di MotoGP 2021. Meski demikian, Rins mengaku optimistis menghadapi seri keenam yang diadakan di Mugello, Italia.
Tips & Modifikasi| 29 May 2021
Lantas, kapan sebaiknya mengganti air radiator dan apa indikasi ketika air radiator sudah perlu diganti?
Berita| 29 May 2021
CBR250R merupakan salah satu line-up produk motor sport full fairing Honda. Lantas, bagaimana jadinya jika motor sport 250 cc itu berganti gaya menjadi sport-touring?
Berita| 29 May 2021
Sepeda motor yang irit bahan bakar menjadi salah satu kebutuhan masyarakat di Indonesia. Salah satu penyebab keborosan adalah kondisi jalan macet yang membuat energi dari mesin terbuang sia-sia.
Tips & Modifikasi| 29 May 2021
Modifikasi sepeda motor bisa dilakukan di berbagai sektor atau komponen. Komponen yang kerap dimodifikasi pada motor injeksi adalah throttle bodi. Biasanya modifikasi throttle bodi dibuat lebih besar.
Sport| 29 May 2021
Performa kedua pembalap tim Suzuki Ecstar, Joan Mir dan Alex Rins tengah menjadi sorotan. Usai tim tersebut ditinggalkan oleh Davide Brivio, Suzuki seakan kehilangan daya magisnya.
10 jam yang lalu
13 jam yang lalu
15 jam yang lalu
17 jam yang lalu
1 hari yang lalu




















