Motor Listrik| 16 January 2021
Universitas Budi Luhur memperkenalkan motor listrik buatannya sendiri yakni Sport Electric Vehicle 01 atau disebut BL-SEV01. Motor listrik sport ini diklaim mampu mencapai kecepatan 160 km/jam.
Berita| 15 January 2021
Awal 2021 dihadapkan dengan musim hujan yang terjadi di berbagai wilayah di Indonesia. Melihat hal tersebut, Yamaha mengadakan program berupa 'Promo Service Gratis Jas Hujan'.
Berita| 12 January 2021
All New Honda CBR150R secara resmi diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor hari ini, Selasa (12/1). Motor sport ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp 35,9 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Berita| 12 January 2021
All New Honda CBR150R secara resmi meluncur untuk pasar Indonesia dengan harga mulai Rp 35,9 juta. Motor sport generasi terbaru ini mendapatkan sejumlah ubahan, baik dari tampilan hingga performanya.
Berita| 12 January 2021
Honda CBR150R terbaru disinyalir akan meluncur di pasar Indonesia hari ini, Selasa (12/1). Hal tersebut diketahui melalui undangan yang dikirimkan PT Astra Honda Motor (AHM) terkait peluncuran produk
Berita| 12 January 2021
Awal tahun 2021 tampaknya banyak dimanfaatkan sejumlah dealer motor untuk memberikan promo pada produknya. Di antaranya adalah dealer Yamaha di wilayah VI yang meliputi Palembang, Lampung, dan Bangka.
Sport| 10 January 2021
Davide Brivio yang berperan sebagai manajer tim resmi meninggalkan Suzuki Ecstar. Pria asal Italia ini memilih untuk bergabung ke kejuaraan Formula 1.
Sport| 9 January 2021
MotoGP 2021 menjadi awal yang baru bagi tim Ducati beserta para pembalapnya. Bergabung sebagai rookie di Pramac Ducati pada 2019, Ciabatti sebut adaptasi Bagnaia tak semudah Quartararo di Yamaha.
Berita| 9 January 2021
Dalam menyambut dan merayakan tahun baru, sejumlah pabrikan sepeda motor menghadirkan promo-promo menarik. Seperti PT Piaggio Indonesia yang menghadirkan promo berupa voucher untuk para konsumennya.
Sport| 8 January 2021
Kabar mengejutkan datang dari tim yang diperkuat oleh Joan Mir serta Alex Rins tersebut. Secara tiba-tiba, Davide Brivio selaku Manajer Tim resmi meninggalkan Suzuki Ecstar.
Motor Listrik| 8 January 2021
NIU sebagai salah satu merek motor listrik yang ada di Indonesia baru saja resmi membuka premium store pertamanya di Grand Indonesia, Jakarta. Lantas, apa yang membedakan NIU dengan produk lain?
Berita| 8 January 2021
Merek motor listrik NIU resmi membuka premium store pertamanya di Jakarta, tapatnya di Grand Indonesia. Lantas, apa saja yang ditawarkan NIU dari pembukaan premium store pertamanya ini?
Berita| 8 January 2021
Kawasaki Ninja ZX-25R menjadi motor yang cukup viral diperbincangkan para pecinta roda dua. Motor sport 250 cc itu digemari karena suara yang dihasilkan dari mesin empat silindernya.
Berita| 7 January 2021
Beberapa hari lalu, banyak diberitakan mengenai penindakan pengguna knalpot racing di Lembang, Bandung. Penindakan tersebut dilakukan atas permintaan masyarakat sekitar yang merasa terganggu.
Sport| 6 January 2021
Valentino Rossi akan menjalani musim balap MotoGP 2021 di tim Petronas Yamaha. Jelang dimulainya balapan, Rossi pun mengungkapkan bahwa Yamaha perlu belajar dari Suzuki terkait motor balapnya.
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu



















