Sport| 23 July 2021
Petronas Yamaha SRT memiliki pembalap yang belum menorehkan hasil maksimal selama musim 2021. Sementara Valentino Rossi tengah menjalani musim tersulitnya dengan hanya mencapai 1 finis di 10 besar.
Motor Listrik| 22 July 2021
Davinci Dynamics merilis dua produk motor listrik terbarunya yang diberi nama Davinci DC100 dan DC Classic.
Sport| 22 July 2021
Dorna selaku penyelenggara MotoGP, telah melakukan konfirmasi bahwa MotoGP Thailand 2021 yang berlangsung di Buriram resmi dibatalkan. Pembatalan MotoGP Thailand dikarenakan kasus Covid-19 yang tinggi
Berita| 22 July 2021
Ducati akan menggelar World Premiere 2022 yang akan digelar hari ini. Ajang ini merupakan peluncuran model motor baru Ducati yang akan berlangsung untuk pertama kalinya di dunia.
Sport| 20 July 2021
Marc Marquez mengalami kecelakaan yang hebat pada pembuka musim MotoGP 2020 tahun lalu di Jerez. Akibat kecelakaan tersebut, membuat bintang Repsol Honda itu harus absen balapan selama satu musim.
Sport| 20 July 2021
Maverick Vinales belum memutuskan tim yang akan dipilihnya untuk menghadapi MotoGP 2022. Lantas, bagaimana kriteria tim yang diinginkan Vinales?
Sport| 20 July 2021
Thailand menunjukkan pemerintah setempat sedang mempertimbangkan untuk menunda berlangsungnya MotoGP di negara tersebut. Padahal MotoGP Thailand akan berlangsung di akhir musim, tepatnya 15-17 Oktober
Sport| 19 July 2021
Maverick Vinales belum memberikan keputusannya terkait tim yang akan dibela pada MotoGP 2022 mendatang. Pembalap bernomor 12 ini resmi berpisah dari Monster Yamaha pada akhir musim 2021.
Berita| 17 July 2021
Pihak Kepolisian tengah mempersiapkan mekanisme penggolongan Surat Izin Mengemudi C yang akan dibagi menjadi tiga yakni C, C1, dan C2. Lantas bagaimana dengan pengendara motor besar di atas 500 cc?
Sport| 16 July 2021
Franco Morbidelli dipastikan absen berlaga pada beberapa seri MotoGP 2021. Nah, bagaimana keadaan terkini dari rekan setim Valentino Rossi itu?
Sport| 15 July 2021
Pemutusan kontrak lebih awal antara Maverick Vinales dengan Yamaha menjadi topik hangat disela-sela liburan musim panas. Oleh karenanya, Maverick Vinales ada di pasar bebas untuk tahun 2022.
Sport| 15 July 2021
Kejelasan masa depan Valentino Rossi di ajang MotoGP 2022 masih menjadi misteri. Hingga kini, pembalap Petronas Yamaha itu belum juga memberikan pengumuman resmi.
Motor Listrik| 15 July 2021
Zero Motorcycle resmi merilis produk motor listrik terbarunya. Mengusung gaya supermoto, Zero menghadirkan model anyar yang diberi nama Zero FXE 7.2 2022.
Berita| 13 July 2021
Yamaha YZ125 merupakan motor penjelajah yang sangat langka hadir, termasuk di Indonesia. Kini motor penjelajah Yamaha yang sangat terkenal itu mendapatkan pembaruan.
Sport| 13 July 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 Fabio Di Giannantonio akan melakukan debut ke kelas utama yakni MotoGP pada 2022. Diggia sapaan akrabnya pun yakin telah siap akan tantangan di depan.
1 hari yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu















_jakarta_raya_chapter_2025_5qlo.webp)

_merayakan_hari_jadinya_yang_pertama_2025_0tdq.webp)

