Sport| 14 April 2021
Pembalap tim Petronas Yamaha, Valentino Rossi memilih fokus untuk menjalani seri ketiga di MotoGP Portimao, Portugal.
Tips & Modifikasi| 14 April 2021
Merawat motor agar tetap awet salah satunya dapat dilakukan dengan mencucinya secara rutin. Namun, ternyata terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika mencuci motor.
Tips & Modifikasi| 14 April 2021
Meski menjalani puasa, aktivitas sehari-hari pun tetap dilakukan, antara lain mobilitas menggunakan motor. Oleh sebab itu, kondisi fisik dan konsentrasi ketika berkendara tetap perlu diperhatikan.
Berita| 13 April 2021
Royal Alloy merupakan merek motor asal Inggris yang menghadirkan skuter-skuter ikonik. Merek yang satu ini telah masuk ke pasar Indonesia sejak awal tahun 2020 lalu.
Berita| 13 April 2021
Italjet merupakan merek asal Italia yang menghadirkan motor-motor fenomenal. Kali ini di bawah PT Utomo International (UTOMOCORP) merek yang satu ini akan hadir di Indonesia.
Tips & Modifikasi| 13 April 2021
Ade Rohman selaku Sub Departement Head Technical Service PT Daya Adicipta Motora berbagi tipsnya untuk menjaga keawetan shockbreaker motor.
Sport| 12 April 2021
Menyandang gelar Juara Dunia MotoGP 2020 tidak selalu menjadi angin segar bagi Joan Mir. Pasalnya pembalap Suzuki itu mulai mendapat tekanan di musim MotoGP 2021.
Berita| 12 April 2021
Yamaha Gear 125 merupakan produk skutik terbaru yang diluncurkan akhir November 2020 kemarin. Skutik entry level terbaru Yamaha ini pun menawarkan beragam kemudahan.
Tips & Modifikasi| 12 April 2021
Namun, ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika mengganti oli mesin, antara lain di segi volume dan jenis oli itu sendiri, khususnya pada tipe motor matic seperti Honda BeAT.
Berita| 11 April 2021
Suzuki misalnya dengan Satria F150 dan Honda bersama Sonic 150R. Memasuki April 2021, berapa banderol harga terbaru serta bagaimana urusan performa keduanya?
Tips & Modifikasi| 10 April 2021
Agar perjalanan touring tetap aman dan nyaman, terdapat beberapa hal yang perlu dilakukan sebelum berkendara. Ludhy Kusuma, Safety Riding Development Section Head PT DAM memberi penjelasannya.
Berita| 10 April 2021
Continental GT 650 menjadi salah satu line-up motor yang dihadirkan Royal Enfield ke Indonesia. Penasaran bagaimana impresi penggunaan sehari-hari dari Royal Enfield Continental GT 650 ini?
Berita| 9 April 2021
Helm menjadi perangkat penting bagi pengendara sepeda motor untuk melindungi kepala. Oleh karenanya dibutuhkan helm dengan sertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI).
Motor Listrik| 9 April 2021
Meski memiliki desain imut, ternyata Niu Gova 03 tidak bisa diremehkan dan dipandang sebelah mata. Penasaran bagaimana impresi penggunaan sehari-hari dari skuter listrik ini?
Sport| 8 April 2021
Yamaha meninggalkan kemenangan ganda dengan Maverick Vinales dan Fabio Quartararo menjuarai podium masing-masing. Padahal selama sesi tes dan kualifikasi, motor Yamaha jauh lebih pelan dari Ducati.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu



















