Sport | 28 March 2021
Gelaran Moto2 Barwa Grand Prix akan segera dihelat malam nanti di Losail, Qatar. Hasil gemilang di sesi kualifikasi pun diraih oleh pembalap dari tim Indonesia, Pertamina Mandalika SAG.
Motor Listrik | 27 March 2021
Motor listrik NIU bukan hanya hadir di Indonesia tetapi juga di berbagai negara di belahan dunia. Salah satunya di Belgia yang telah mendapatkan produk motor listrik merek tersebut.
Sport | 27 March 2021
Jelang dimulainya balapan, Espargaro pun bercerita pengalamannya menunggangi motor Honda RC213V.
Sport | 27 March 2021
Ajang MotoGP 2021 akan segera digelar pada akhir pekan ini, Minggu (28/3). Sejumlah pembalap pun telah melakukan sesi latihan bebas pada Jumat (26/3) kemarin.
Berita | 26 March 2021
Ditlantas Polda Metro Jaya terus melakukan razia knalpot bising di beberapa ruas jalan DKI Jakarta. Kepolisian juga memperluas razia hingga ke bengkel yang menjual knalpot bising.
Berita | 25 March 2021
Tilang elektronik atau Electronic Trafic Law Enforcement (ETLE) sudah diluncurkan dalam skala nasional. Namun pihak kepolisian masih melakukan penilangan yang dilakukan secara manual.
Tips & Modifikasi | 25 March 2021
Sepeda motor merupakan alat transportasi yang kerap dijadikan pilihan masyarakat Indonesia. Mengingat sepeda motor memiliki kemudahan untuk digunakan, lebih irit bahan bakar, serta mudah cepat sampai.
Berita | 24 March 2021
Kapolri Jenderal Pol Sityo Sigit Prabowo pernah mencanangkan penghapusan tilang manual dan menggantinya dengan tilang elektronik. Wacana tersebut telah diwujudkan dengan diresmikannya ETLE Nasional.
Berita | 23 March 2021
Di Indonesia penggemar roda dua tengah diriuhkan dengan gencarnya razia motor dengan knalpot racing. Ternyata bukan hanya di sini, di Malaysia kondisi serupa tengah berlangsung.
Berita | 17 March 2021
Kegiatan konvoi yang mendapat pengawalan dari petugas Kepolisian kerap mendapat sorotan dari berbagai pihak. Padahal semua pengguna jalan memiliki hak yang sama di jalan raya.
Berita | 9 March 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan filter sejumlah kendaraan roda 4 dan roda 2 di kawasan Istana Negara. Filter kendaraan ini bertujuan untuk mencegah balapan liar, konvoi kendaraan.
Berita | 8 March 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan filterisasi kendaraan roda empat dan roda dua. Filterisasi dilakukan khususnya di kawasan sekitar Istana Negara, Jakarta Pusat.
Berita | 5 February 2021
Empat unit MV Agusta Turismo Veloce 800 Lusso SCS resmi diserahkan pada Kepolisian Negara Italia di Milan.
Berita | 31 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) mengirimkan undangan mengenai peluncuran produk motor terbarunya. Dengan adanya undangan ini, menjadikan produk kedua yang diluncurkan pada tahun 2021.
Berita | 30 January 2021
Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Listyo Sigit Prabowo mencanangkan sebuah wacana untuk menghapus tilang manual. Dirinya mengharapkan kedepannya tilang elektronik bisa diterapkan.
21 jam yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu