Berita | 19 June 2020
Indonesia dalam masa pandemi Covid-19 ini sudah berangsur memulai Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi di sejumlah daerah. Adakah perubahan tren penggunaan transportasi di masa ini?
Tips & Modifikasi | 18 June 2020
Andre Taulany selaku artis ternama Indonesia diketahui sedang merakit Vespa Special 90 miliknya di Scooter VIP. Bengkel ini dipilih olehnya karena distributor resmi spare part Polini dan Malossi.
Berita | 15 June 2020
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia ini membuat sejumlah industri cukup kesulitan. Salah satunya adalah Astra Honda Motor (AHM) yang diperkirakan penjualannya akan terkoreksi.
Berita | 14 June 2020
Pada masa pandemi Covid-19, Astra Honda Motor (AHM) terus berupaya memberikan layanan perawatan sepeda motor kepada konsumen. Salah satunya adalah dengan meningkatkan layanan Home Service.
Berita | 14 June 2020
Merebaknya pandemi virus Corona memang tidak dapat dipungkiri sangat berpengaruh pada industri sepeda motor. Bagaimana optimisme AHM menghadapi era baru setelah pandemi Covid-19?
Berita | 13 June 2020
Vespa yang merupakan produk skuter asal Italia itu, kini tengah bekerjasama dengan Christian Dior. Kolaborasi keduanya menghadirkan sebuah motor yang mengekspresikkan merek masing-masing.
Berita | 13 June 2020
Dealer Honda di Jawa Barat yang berada di bawah nangan PT Daya Adicipta Motora (DAM) menghadirkan sejumlah promo menarik. Promo ini dihadirkan pada skutik premiumnya yakni Honda ADV150 dan PCX.
Berita | 12 June 2020
Merek perkakas teknik, otomotif, dan perkayuan, Ryu Powertools gelar kegiatan bakti sosial dengan menyumbang 5 ton beras pada masyarakat.
Berita | 12 June 2020
Tampang retro Benelli Imperiale 400 juga terlihat dari bentuk lampu-lampunya yang bundar. Bagaimana dengan mesin dan harganya?
Berita | 12 June 2020
Memasuki masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi memberikan dampak yang baik pada industri otomotif. Honda yang menyatakan penjualan sepeda motor mulai bergerak naik saat ini.
Berita | 11 June 2020
Pemprov DKI Jakarta melakukan pembatasan lalu lintas dengan skema ganjil-genap pada masa PSBB Transisi. Skema ganjil-genap ini dilakukan sebagai pengurangan kegiatan publik untuk mencegah Covid-19.
Sport | 10 June 2020
Pembalap senior MotoGP, Valentino Rossi dikabarkan semakin dekat dengan tim satelit Yamaha, Petronas SRT.
Berita | 10 June 2020
Yamaha All New NMax telah diluncurkan pada akhir tahun 2019 kemarin. Lalu, bagaimana dengan harga NMax 155 yang belum mendapatkan ubahan alias generasi lawas di pasar motor bekas?
Berita | 10 June 2020
Ducati Indonesia dibawah PT Cakra Motor Sports selaku distributornya menghadirkan prgram yang cukup menarik. Program tersebut adalah bebas Bea Balik Nama untuk pembelian unit motor Ducati.
Berita | 10 June 2020
Main dealer sepeda motor Honda Jakarta=Tangerang mempersiapkan protokol kesehatan yang ketat pada Senin (8/6). Penerapan ini dilakukan beriringan dengan adanya PSBB transsisi.
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
3 hari yang lalu