Berita| 13 February 2022
PT Piaggio Indonesia bukan hanya menghadirkan skuter-skuter bergaya Eropa saja, namun terdapat beberapa motor besar. Dua di antaranya, adalah Aprilia dan Moto Guzzi yang turut hadir di tanah air.
Berita| 7 February 2022
Masih di awal tahun 2022, Vespa terus menawarkan produk-produk terkini dari skuter Italia. Merek yang dipegang oleh PT Piaggio Indonesia ini menawarkan sejumlah skuter dengan rentang yang lengkap.
Motor Listrik| 31 January 2022
Tanah Air kedatangan satu merek motor listrik baru bernama Nusa. Merek yang satu ini didirikan pada tahun 2020 lalu dengan sejumlah ide yang telah digagas sejak lima tahun lalu.
Motor Listrik| 31 January 2022
Yamaha baru-baru ini meluncurkan skutik hybrid 125 cc yakni Fazzio. Produk baru tersebut memang bukan motor hybrid pertama yang ada di Indonesia, mengingat sebelumnya telah hadir Honda PCX Hybrid.
Sport| 30 January 2022
Petronas Yamaha SRT merupakan tim satelit yang telah dikenal selama tiga tahun terakhir. Tim Satelit yang dipimpin oleh Razlan Razali itu meraih banyak prestasi di musim 2019 dan 2020.
Berita| 30 January 2022
Merek rantai asal Jepang, DID berkolaborasi dengan PT NGK Busi Indonesia. Kerja sama ini melahirkan beragam produk untuk dipasarkan, salah satunya adalah chain kit DID N-Series.
Berita| 30 January 2022
MotoGP Indonesia akan diselenggarakan dalam waktu dekat yakni 18-20 Maret 2022 mendatang di Sirkuit Mandalika. Selain menjadi tuan rumah, sirkuit baru ini juga menjadi ajang tes pra-musim MotoGP 2022.
Sport| 30 January 2022
Menghabiskan puluhan musim di ajang MotoGP, pembalap bernomor 46 ini mengungkapkan perasaan takut, cemas, perubahan pada motor, dan strateginya saat balapan. Bagaimana cerita perjalanan Rossi?
Sport| 29 January 2022
Darryn Binder menjadi salah satu dari lima rookie di ajang balap MotoGP 2022. Adik pembalap Brad Binder ini memang menjadi rookie paling menarik perhatian karena datang dari Moto3 tanpa lewat Moto2.
Sport| 29 January 2022
Valentino Rossi resmi memutuskan pensiun sebagai pembalap MotoGP di penghujung musim 2021 lalu. Namun demikian, mantan rider Yamaha tersebut disinyalir masih bakal terlibat di dunia balap motor.
Sport| 28 January 2022
Andrea Dovizioso dikenal sebagai pembalap dengan reputasi yang baik secara analitis, rasional, dan cerdas. Namun keputusannya kembali membalap bersama Yamaha menjadi yang paling tak masuk akal.
Berita| 28 January 2022
Yamaha Fazzio secara resmi diluncurkan untuk pasar Indonesia beberapa waktu lalu. Motor yang satu ini memang tampil penuh gaya dan juga penuh akan fitur canggih.
Sport| 28 January 2022
Joan Mir kembali melontarkan kritik pedas terhadap timnya, Suzuki Ecstar. Pembalap bernomor 36 itu mengomentari soal kehadiran tim satelit bagi Suzuki.
Sport| 27 January 2022
Marc Marquez dipastikan bisa mengikuti tes penting pramusim MotoGP di Sepang, Malaysia. Pada Rabu pagi kemarin, Honda telah melakukan konfirmasi bahwa juara dunia delapan kali itu dapat kembali.
Berita| 27 January 2022
Royal Enfield Indonesia mengawali 2022 dengan menghadirkan pilihan warna baru untuk produk 650 Twin, yakni Interceptor 650 serta Continental GT 650. Nah, apa saja pilihan warnanya?
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu



















