Berita | 26 January 2020
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah memberikan insentif untuk kendaraan listrik. Insentif tersebut berupa pembebasan pajak Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor alias BBNKB.
Berita | 24 January 2020
Motor modifikasi umumnya akan memengaruhi harga jual kembali. Hal ini biasanya terjadi pada motor-motor bermesin kecil. Apakah moge yang dimodifikasi akan membuat harga jualnya mengalami penurunan?
Tips & Modifikasi | 20 January 2020
Modifikasi sepeda motor saat ini merupakan hal yang lumrah untuk dilakukan para pecinta roda dua. Salah satu bagian motor yang sering dan lebih dahulu di modifikasi biasanya adalah knalpot.
Tips & Modifikasi | 17 January 2020
Dari situ bisa disimpulkan bahwa penggunaan oli yang tepat sangat berpengaruh pada performa mesin.
Tips & Modifikasi | 16 January 2020
Motor bekas dengan kualitas baik bisa secara mudah didapatkan jika teliti saat membelinya. Berniat cari motor matik bekas? Perhatikan dulu bagian-bagian ini.
Tips & Modifikasi | 14 January 2020
Nah, jika anda memiliki dana berkisar Rp 16 jutaan, akankah memilih membeli Honda BeAT baru atau Vario 125 bekas?
Berita | 14 January 2020
Motor Harley-Davidson roda tiga milik Elvis Presley dilelang secara online. Motor dari legenda musik dunia itu dilelang melalui situs Graceland Auctions untuk mendanai Elvis Presley Foundation.
Berita | 12 January 2020
Royal Enfield telah memberhentikan produksi dua model motor di pabrik asalnya, India. Kedua model ini berhenti karena kurangnya permintaan dari pasar lokal.
Berita | 8 January 2020
Jack Miller yang merupakan pembalap MotoGP asal Australia pun tergerak untuk membantu negaranya yang sedang terkena musibah. Dirinya berdonasi untuk krisis kebakaran hutan yang melanda Australia.
Tips & Modifikasi | 6 January 2020
Terkadang terdapat pemilik sepeda motor yang jarang menggunakannya ketika berpergian jauh. Kira-kira perlukah aki dicopot jika motor jarang digunakan?
Berita | 4 January 2020
Setelah dikenalkan beberapa waktu lalu, motor sport listrik konsep Segway Apex mengaspal di sirkuit.
Berita | 3 January 2020
Banjir telah melanda Ibukota Indonesia selama beberapa hari belakangan ini. Banjir yang tinggi ini tentunya menyebabkan kelumpuhan transportasi. Namun hal ini tidak berlaku pada motor Gibbs Biski.
Berita | 2 January 2020
Era kendaraan listrik sebagai transportasi masa depan semakin terlihat di depan mata. Pertanyaannya, apakah dimungkinkan sebuah motor listrik mempunyai teknologi wireless dan fast charging?
Berita | 25 December 2019
KTM RC 390 merupakan motor sport yang diproduksi oleh brand motor asal Austria. Dilansir dari Indianautosblog, beberapa hari lalu beredar gambar KTM RC 390 generasi terbaru secara online.
Tips & Modifikasi | 25 December 2019
Top box dan side box merupakan perangkat kompartemen tambahan pada sepeda motor. Biasanya perangkat ini digunakan ketika hendak berpergian jauh keluar kota menggunakan sepeda motor.
23 jam yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
5 hari yang lalu
6 hari yang lalu